Oknum Sopirnya Terlibat Praktik BBM Oplosan, Ini Tanggapan Pertamina Patra Niaga

Pertamina terus mengingatkan masyarakat untuk tidak melakukan praktik pengoplosan BBM,

Wakos Reza Gautama
Kamis, 12 September 2024 | 14:13 WIB
Oknum Sopirnya Terlibat Praktik BBM Oplosan, Ini Tanggapan Pertamina Patra Niaga
Pertamina Patra Niaga mendukung penuh upaya polisi membongkar praktik BBM oplosan di Lampung. [Dok Polresta Bandar Lampung]

Polisi telah menahan dua tersangka berinisial ES dan BL, oknum sopir Pertamina Patra Niaga. Mereka mendapatkan pertalite dari pengecer dan mencampurkannya dengan minyak cong asal Palembang, Sumatera Selatan. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini