Besok, PDIP Metro Buka Penjaringan Bacalon Wali Kota dan Wakil Wali Kota

PDI Perjuangan memberikan kesempatan kepada seluruh tokoh masyarakat maupun partai politik

Wakos Reza Gautama
Rabu, 17 April 2024 | 21:16 WIB
Besok, PDIP Metro Buka Penjaringan Bacalon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Ketua DPC PDIP Metro Anna Morinda mengatakan PDIP Metro membuka penjaringan balon wali kota dan wakil wali kota. [ANTARA]

"Alhamdulillah sudah ada beberapa yang melakukan komunikasi politik baik secara pribadi bertemu maupun secara kepartaian. Tetapi untuk sementara nama-namanya masih kami rahasiakan," tandasnya. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini