Jaga Mutu Kopi, Lampung Butuh Rumah Kurasi Produk

untuk menjaga mutu produk kopi Lampung perlu pula dibangun rumah kurasi produk

Wakos Reza Gautama
Selasa, 04 Oktober 2022 | 17:11 WIB
Jaga Mutu Kopi, Lampung Butuh Rumah Kurasi Produk
ilustrasi kopi. Lampung butuh rumah kurasi produk untuk jaga mutu kopi. [Pixabay/Couleur]

Sebelumnya dalam kegiatan Kopi Lampung Begawi 2022 Pemerintah Provinsi Lampung telah mencoba menerapkan sistem kurasi bagi produk kopi agar bisa menghasilkan produk unggulan berkualitas, yang siap di pasarkan lebih luas.

Dalam gelaran tersebut ada 10 kopi yang lolos kurasi sebagai produk terbaik yang pertama yaitu Koptain (Kopi Intan Lampung), kedua Mowning (Mowning Coffee & Roastery) binaan Disnakertrans dan Perindustrian Kabupaten Pesisir Barat.

Lalu ada Tugu Liwa (KWT Mandiri Padang Cahya) binaan Dinas Koperasi, UKM, dan Perindag Lampung Barat, Naire (Kopi Naire Lampung) binaan Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Lampung, Kopi 49 (Rizky Kopi 49) binaan Dinas Perindustrian Kota Bandar Lampung.

Selanjutnya De'Lampoeng Coffee (De'Lampoeng Coffee) binaan Dinas Perindustrian Kota Bandar Lampung, Blikopi (Huse Grup Lampung) binaan Dinas Perindustrian Kota Bandar Lampung, DR Koffie (CV DR Koffie Jaya Raya), Ratu Luwak (CV Ratu Luwak), dan Lambarco (Kopi Hitam Lambar) binaan Dinas Koperasi, UKM, Perindag Lampung Barat. (ANTARA)

Baca Juga:Polres Lampung Barat Gelar Doa Bersama dan Salat Gaib untuk Korban Tragedi Kanjuruhan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini