SuaraLampung.id - Sejumlah pejabat di Polres Lampung Selatan berganti. Pergantian ini tertuang dalam surat keputusan Kapolda Lampung Nomor : Kep/563/X/2023 tanggal 31 Oktober 2023 tentang pemberhentian dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polda Lampung.
Sejumlah posisi yang mengalami pergantian antara lain Kasat Reskrim, Kasat Lantas, beberapa kapolsek dan Kepala KSKP Bakauheni.
Acara serah terima jabatan yang berlangsung pada Senin (13/11/2023) dipimpin langsung Kapolres Lampung Selatan AKBP Yusriandi Yusrin.
Dalam sambutannya AKBP Yusriandi menyampaikan bahwa rotasi ini adalah hal biasa dalam rangka penyegaran dan berjalannya organisasi dilingkungan Polri. Sehingga, memberikan kesempatan untuk berkarier yang lebih baik.
“Untuk pejabat yang baru, langsung bekerja dan bisa langsung mengenali, pahami situasi lingkup tugasnya. Saat ini sedang berhadapan dengan situasi pengamanan tahapan Pemilu 2024. Jadi jaga betul betul kodusifitas di wilayahnya,” kata AKPB Yusriandi dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Ada pun pejabat baru yang menduduki jabatan di lingkungan Polres Lampung Selatan yakni :
1. AKP Firman Widyaputra Lukman Sumaatmadja, Sik, Msi menduduki posisi jabatan sebagai Ka KSKP Bakauheni menggantikan AKP Ridho Rafika, S,H,. M.M.
2. AKP Hendra Saputra sebelumnya menjabat Kasat Reskrim Polres Lampung Selatan, selanjutnya menggantikan Kompol Enrico Donald Sidauruk, SE, S.IK sebagai Kapolsek Natar.
3. Pejabat Kasat Reskrim yang baru diduduki AKP Dhedi Adi Putra, S.IK., MA.
4. Jabatan Kasat Lantas Polres Lampung Selatan yang selama ini kosong kini ditempati AKP R. Manggala Agungsri Mahardjo, S.IK., M.H CPHR .
5. Kompol Hadi Prabowo, SH., M.H Kabag SDM digantikan oleh Kompol Suwandi, SH yang sebelum menjabat sebagai Kasat Samapta Polres Bandar Lampung.
6. AKP Farid Riyanto, SIP, M.H menjabat sebagai Kapolsek Candipuro menggantikan AKP Gunawan, SE., M.H.
7. Iptu Ilham Efendi Kapolsek Sidomulyo dipindahtugaskan sebagai Kasiwas Polres Lampung Selatan. Kedangkan Jabatan Kapolsek Sidomulyo diisi oleh Iptu Sugiyanto, SH., M.H.
8. Iptu Olivia Jeniar Chaniagung, S Tr.K menjabat sebagai Kapolsek Jati Agung. Sedangkan Iptu Mustholih, SH. yang sebelumnya sebagai Kapolsek Jati Agung menjabat sebagai Kapolsek Penengahan menggantikan Iptu Gobel SH. M.H.
Berita Terkait
-
Mantan Kasat Narkoba Polres Lampung Selatan Bagian Jaringan Fredy Pratama, Ini Perannya
-
Polres Lampung Selatan Musnahkan Sabu Bernilai Rp 15 Miliar, Para Pelaku Jaringan Lintas Provinsi
-
Waka Polsek Katibung Meninggal Dunia saat Ibadah Haji
-
Bersaksi di Sidang Suap Unila, Kasat Reskrim Polres Pesawaran Diingatkan Hakim Tidak Berbohong
-
Polisi Bongkar Pabrik Pembuatan Pupuk Palsu di Lampung Selatan
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Libur Tahun Baru Tanpa Uang Tunai: 7 Kartu Kredit yang Kerap Punya Promo Traveling
-
Cek Fakta: Viral Video Polisi Tilang Iring-iringan Pengantar Jenazah, Ini Faktanya!
-
7 Promo Frozen Food untuk Stok Makan Praktis Keluarga Selama Libur Tahun Baru
-
3 Lokasi Pemandian Air Panas di Kaki Gunung Rajabasa untuk Wisata Relaksasi di Lampung
-
7 Air Terjun Tertinggi dan Paling Megah di Lampung untuk Liburan Petualangan