SuaraLampung.id - Provinsi Lampung mencatat pasien tertinggi, mencapai 677 kasus. Penambahan ini berasal dari 15 kabupaten dan kota di Lampung dan mencatat sepanjang masa pandemi COVID 19 ini.
"Dengan tambahan 677 pasien COVID-19, jumlah total orang yang sudah terinfeksi virus corona di provinsi ini sebanyak 28.009," kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Lampung Reihana di Bandarlampung, Senin (19/7/2021).
Jumlah ini mencapai dengan total 28.009 kasus konfirmasi positif COVID-19 di Lampung.
Jumlah pasien itu, terdiri dari 1.556 pasien meninggal dunia dan 21.945 pasien dinyatakan sembuh.
Baca Juga: Lampung Timur Zona Merah, Satgas Covid-19 Bubarkan Hajatan di Melinting
"Kasus kematian juga bertambah 26 orang, sehingga menjadi 1.556 kasus. Pasien sembuh mengalami penambahan 195 orang dengan selesai isolasi 21.945," katanya.
Dia menyebutkan 677 kasus COVID-19 itu berasal dari 13 kabupaten/kota di provinsi ini, di antaranya Kota Bandarlampung dengan 146 kasus, Metro sebanyak 20, Kabupaten Lampung Timur sebanyak 89 dan Lampung Barat sebanyak 89.
Sedangkan di Pringsewu sebanyak 26 , Pesawaran sebanyak 19, Lampung Tengah 43, Kabupaten Lampung Utara 214, Tulangbawang Barat 3, Waykanan 4, Mesuji 4, Tanggamus 11, dan Pesisir Barat sebanyak 9 kasus.
"Tiga kabupaten dengan kasus harian COVID-19, yaitu Tulangbawang dan Lampung Selatan," kata ia.
Tiga daerah yang berstatus zona merah, yakni Pringsewu, Lampung Timur dan Pesawaran dan sedangkan 12 wilayah lainnya berzona oranye (ANTARA)
Baca Juga: Lima Kendaraan Kecelakaan Beruntun di Bandar Lampung, Ini Identitas Korban Tewas
Berita Terkait
-
Resmi, 84 Pilkades di Lampung Tengah Ditunda karena COVID 19
-
Korlantas: Mobilitas Saat Idul Adha di Jalur Tikus Mesti Diperketat
-
330 Kendaran Diputar Balik di Masa PPKM Darurat di Bandar Lampung
-
Oknum PNS Terlibat Pungli Tes Antigen, Bupati Lampung Selatan Marah Besar
-
Tim Distanak Bandar Lampung Periksa Kelayakan Hewan Kurban, Ini Hasilnya
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
Stadion Sumpah Pemuda Bikin Pelatih Bhayangkara FC Kagum
-
Lampung Prioritaskan Budaya Topeng di Balik Festival Krakatau 2025
-
Resmi! Bhayangkara FC Boyong Striker "Super Cepat" Eropa & Bintang Muda Timnas U-23
-
Buaya 4,5 Meter Penerkam Warga Tanggamus Berhasil Dijerat
-
Ayah Bayi yang Dibuang di Ponpes Babul Hikmah Ditangkap! Identitas Pelaku Terungkap