Brigadir J Raih IPK 3,28, Rektor UT: Ini Pencapaian Luar Biasa

Rektor Universitas Terbuka (UT) Prof Ojat Darojat yang menyebut Brigadir J mendapat IPK 3,28.

Wakos Reza Gautama
Selasa, 23 Agustus 2022 | 18:10 WIB
Brigadir J Raih IPK 3,28, Rektor UT: Ini Pencapaian Luar Biasa
Ayah dari almarhum Brigadir Nopriyansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J, Samuel Hutabarat (kanan) didampingi istri Rosti Simajuntak (ketiga kanan) menerima ucapan selamat atas kelulusan anaknya dari Rektor Universitas Terbuka Ojat Darojat (kiri) saat acara prosesi wisuda di Kampus Universitas Terbuka Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Banten, Selasa (23/8/2022). Pencapaian Brigadir J di UT dinilai Rektor UT adalah sesuatu yang luar biasa. [ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini