Respons Surya Saputra Soal Arya Saloka Hengkang dari Sinetron Ikatan Cinta

Surya Saputra mengaku belum tahu mengenai kabar hengkangnya Arya Saloka dari Sinetron Ikatan Cinta

Wakos Reza Gautama
Senin, 04 Juli 2022 | 12:32 WIB
Respons Surya Saputra Soal Arya Saloka Hengkang dari Sinetron Ikatan Cinta
Ilustrasi Amanda Manopo dan Surya Saputra. Respons Surya Saputra mengenai Arya Saloka yang hengkang dari Sinetron Ikatan Cinta. [Instagram/@suryasaputra507]

"Kalau memang dibilang jawaban saya abu-abu, saya memang tidak tahu. Tapi kalau memang mau jawaban sekarang, saya tidak akan balik, sudah ya, tuh jawabannya tuh," ucap Aryasaloka

"Terima kasih banyak karena sudah setia menunggu episode-episodenya, terus setia dengan teman-teman yang ada di sana, termasuk saya," timpal Arya Saloka dalam live Instagram beberapa saat lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini