Kemenag Rilis WA Center Ibadah Haji 2022, Catat Nomornya

WA Center ini dapat menjadi media komunikasi antara jamaah dengan petugas

Wakos Reza Gautama
Rabu, 08 Juni 2022 | 14:27 WIB
Kemenag Rilis WA Center Ibadah Haji 2022, Catat Nomornya
Ilustrasi ibadah haji. Kemenag rilis WA Center ibadah haji 2022. [PIxabay/ODIEN]

"Mengingat saat ini masih dalam kondisi pandemi, maka jamaah calon haji, baik yang sudah berada si Tanah Suci maupun yang masih di Tanah Air, menunggu jadwal keberangkatan diharapkan senantiasa taat protokol kesehatan," katanya.

Dokter Agus Dwi Susanto menjelaskan jamaah calon haji perlu tetap menggunakan masker dan mencuci tangan secara teratur.

Dia juga mengingatkan pentingnya menjaga pola makan dan pola tidur yang cukup guna menjaga kondisi fisik selama melakukan rangkaian ibadah di Tanah Suci. (ANTARA)

Baca Juga:Catat! Ini Nomor WhatsApp Center dari Kemenag RI untuk Para Jamaah Haji di Tanah Suci

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini