5. Variasi kalimat
Dalam menulis perlu membuat variasi kalimat. Mulai dari kalimat panjang, pendek, induktif, dan deduktif. Jika variasi kalimat tersebut ditulis, menurut Dee hal itu dapat menjadi seperti kumpulan ritme. "Jadi seperti kumpulan ritme dan irama, jadi menurut saya variasi kalimat penting banget," ungkapnya.
Ingin Jadi Penulis Sukses? Simak Tips Menulis dari Dee Lestari
Dee Lestari membagikan tips yang bermanfaat bagi anda penulis pemula.
Wakos Reza Gautama
Minggu, 15 Agustus 2021 | 10:23 WIB

BERITA TERKAIT
Belajar dari Tabiat Tom Lembong di Sidang, Intip Manfaat Menulis Menurut Ahli
20 Maret 2025 | 18:33 WIB WIBREKOMENDASI
News
Talud Ambruk Picu Banjir di Campang Jaya, Pemkot Bandar Lampung Gercep Perbaiki
03 April 2025 | 21:24 WIB WIBTerkini