SuaraLampung.id - Penyidik Tindak Pidana Khusus pada Kejaksaan Negeri (Kejari) Bandar Lampung segera menetapkan tersangka dalam perkara dugaan korupsi penyalahgunaan dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) pada salah satu bank plat merah.
Kasi Intelijen Kejari Bandar Lampung, M Angga Mahatama, mengatakan, penyidik sudah memeriksa sejumlah saksi dan akan segera menetapkan tersangka korupsi KUR.
Dia melanjutkan hingga sampai saat ini pihaknya telah melakukan pemeriksaan terhadap belasan saksi-saksi yang terdiri dari debitur dan para pihak dari bank plat merah tersebut.
Saat ditanyai jumlah tersangka, Angga mengatakan belum mengetahui lantaran saat ini masih dalam proses penyidikan.
Baca Juga: Ada Tersangka Baru, Total 3 Orang Ditahan Kasus Anggota DPRD Lampung Tengah Tembak Warga
"Belum tahu masih proses penyidikan. Yang jelas barang buktinya telah dilakukan penyitaan seperti surat KUR antara pihak bank dan debitur," katanya.
Sebelumnya perkara penyalahgunaan dana KUR tersebut tidak hanya saja terjadi di Bandar Lampung. Di sejumlah wilayah juga terjadi penyalahgunaan dana KUR seperti di Lampung Selatan dan Tulang Bawang. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Ada Tersangka Baru, Total 3 Orang Ditahan Kasus Anggota DPRD Lampung Tengah Tembak Warga
-
Bidan Penganiaya Nenek Penjual Ayam di Lampung Tengah Jadi Tersangka
-
Mahasiswi ITB Didakwa Joki CASN, Ajukan Pengalihan Penahanan Demi Ujian Akhir
-
Dugaan Korupsi KUR, Pemimpin Cabang Teluk Betung: BRI Tegas Terapkan Zero Tolerance to Fraud
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Olahraga Padel Kena Pajak 10 Persen, Kantor Sri Mulyani Buka Suara
-
Sering Kesetrum Jadi Kemungkinan Alasan Ade Armando Dapat Jatah Komisaris PLN Nusantara Power
-
Sosok Chasandra Thenu, Selebgram Ambon Akui Dirinya Pemeran Video Viral 1,6 Menit
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
Terkini
-
Bertambah, Berikut Daftar Stasiun yang Melayani Pembatalan Tiket KA di Divre IV Tanjungkarang
-
Lampung In: Aplikasi Andalan Lampung atau Sekadar Gimmick?
-
Bocah TK Tewas di Kolam Bekas Galian di Lampung Selatan
-
Progres Perbaikan Jalan di Kota Bandar Lampung, Sudah Sampai Mana?
-
Liga 1 Semakin Dekat: Bhayangkara FC Bakal Tinjau Kesiapan Stadion Sumpah Pemuda