SuaraLampung.id - Seorang bocah inisial RP (9) tewas tertabrak kereta api di Jalur Rel Kereta Api Dusun 01 Desa Banjar Wangi, Lampung Utara, Senin (1/4/2024).
Kapolsek Kotabumi Utara AKP Farikhin, membenarkan terkait adanya kecelakaan maut di jalur kereta api di Banjar Wangi.
"Ya benar ada kejadian orang tertabrak kereta di Jalur Rel Kereta Api Dusun 01 Desa Banjar Wangi," kata AKP Farikhin dikutip dari Lampungpro--jaringan Suara.com.
Menindaklanjuti laporan warga, polisi bersama tim Inafis dan Polsuska kemudian datang ke lokasi kejadian dan mengevakuasi korban ke Rumah Sakit Ryacudu Kotabumi.
"Sebelum kejadian, korban bersama temannya sedang bermain menggiling paku di rel jalur kereta api," ujar AKP Farikhin.
Pada saat itu, korban berdiri di tengah-tengah jalur rel kereta api, di mana jalur tersebut adalah jalur doubel track. Sedangkan teman korban berdiri di pinggir rel.
Tidak lama kemudian, terdengar bunyi suara kereta api dan temannya berusaha memanggil korban untuk pergi dari lokasi tersebut, akan tetapi korban tetap berdiri di tengah-tengah rel.
Kemudian datang Kereta Api Kuala Stabas dari Baturaja menuju Kotabumi, dengan bunyi bel besar dan korban tertabrak dari arah belakang.
Baca Juga: Tragis! Bocah 6 Tahun Tenggelam di Irigasi, Ditemukan Meninggal Setelah 18 Jam
Berita Terkait
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tenggelam di Irigasi, Ditemukan Meninggal Setelah 18 Jam
-
Siswi SMP Korban Rudapaksa 10 Orang di Lampung Utara Sempat Coba Bunuh Diri
-
Kondisi Memprihatinkan Siswi SMP yang Dirudapaksa 10 Orang di Lampung Utara
-
Viral Video Siswi SMP Diperkosa 10 Orang di Lampung Utara, Begini Modusnya
-
Ini Hukuman 4 Terdakwa Gratifikasi di Dinas PMD Lampung Utara
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Masak Praktis Tak Harus Mahal, Ini Deretan Promo Alfamart yang Bikin Dapur Tetap Ngebul
-
Rumus Pythagoras dan Contoh Penerapannya dalam Soal Cerita Matematika
-
Mengapa 2.306,38 Hektar Taman Nasional Way Kambas Bisa Terbakar Saat Musim Hujan?
-
7 Fakta Tragis Dua Bocah Tewas di Bekas Tambang Galian C, Siapa yang Bertanggung Jawab?
-
Promo Powder Milk Fair Alfamart Januari 2026, Susu Favorit Diskon hingga 25 Persen