SuaraLampung.id - Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh optimistis partainya bisa mendapatkan suara lebih dari masyarakat Lampung.
Hal itu dikatakan Surya Paloh saat menghadiri kampanye akbar nasional Partai Nasdem di Lapangan Baruna, Panjang, Bandar Lampung, Senin (29/1/2024).
Surya Paloh juga optimis pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 01 Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar, bisa mendapatkan kepercayaan suara dan amanah di Lampung.
"Atas hal itu, kami mengecek ulang dan turun langsung ke masyarakat terkait kesiapan pada 14 Februari 2024, menentukan pilihan yang sama," kata Surya Paloh dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Baca Juga: Ini Identitas Jenazah yang Ditemukan di Irigasi Pekalongan Lampung Timur
Bersama Nasdem dan pasangan Anies - Muhaimin, Surya Paloh bertekad agar kelanjutan pembangunan yang ada saat ini tidak boleh berhenti.
Bahkan menurut Surya Paloh harus dilipat gandakan karena hal itu menjadi misi bersama, sehingga diperlukan stabilitas agar tenang dan tenteram.
"Kami harap Lampung bisa menunjukkan Pemilu yang bersih, InsyaAllah mudah-mudahan suara dari Lampung akan didengar dan dijalankan dengan baik," ujar Surya Paloh.
Dalam kampanye tersebut, Surya Paloh menilai dengan optimisme Partai Nasdem dengan niat baik bisa terlaksana, maka Partai Nasdem di Lampung bisa memberikan hasil yang membanggakan semuanya.
Baca Juga: Jenazah tanpa Identitas Ditemukan di Irigasi Pekalongan Lampung Timur, Ini Ciri-cirinya
Berita Terkait
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
-
Benneisha Edelyn Laos Sekolah di Mana? Anak Kedua Sherly Tjoanda yang Setia Temani Kampanye
-
Gara-gara Ikut Kampanye, ASN Pemkab Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN RI
-
Kampanye Akbar Pilkada Cilegon 2024, Robinsar-Fajar Sebut 'Masyarakat Butuh Kerja Nyata'
-
Relawan Pramono-Rano Putar Haluan Saat Kampanye Akbar RIDO, Ganti Baju di Atas Panggung
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"