SuaraLampung.id - Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel menjamin pasokan bahan bakar minyak (BBM) untuk masyarakat di wilayah Lampung mencukupi sampai akhir tahun.
Area Manager Communication, Relation & CSR Sumbagsel, Tjahyo Nikho Indrawan mengatakan, saat ini tengah terjadi peningkatan aktivitas dan kepadatan di beberapa lembaga penyalur.
Walau begitu kata dia, Pertamina memastikan tidak ada kendala dalam pendistribusian BBM ke SPBU.
Hingga saat, ini Pertamina telah menyalurkan BBM JBT Bio Solar di wilayah Lampung mencapai lebih dari 669 ribu Kilo Liter (KL) dan untuk produk JBKP Pertalite lebih dari 622 ribu KL.
Pertamina telah menginstruksikan lembaga penyalur untuk mendistribusikan BBM subsidi sesuai dengan aturan. Jika ditemukan pelanggaran, Pertamina akan memberikan sanksi kepada lembaga penyalur.
"Pertamina siap bersinergi bersama Pemerintah Daerah dan Aparat Penegak Hukum dalam rangka pendistribusian BBM subsidi, sehingga BBM subsidi dapat digunakan sesuai peruntukan," imbuh Nikho.
Selain itu, Pertamina menyediakan berbagai jenis BBM berkualitas seperti Pertamax Series dan Dex Series, sebagai alternatif produk.
Sedangkan bagi pelanggan setia, Pertamina juga menyediakan sejumlah promo-promo menarik melalui MyPertamina yang bisa diperoleh masyarakat. (ANTARA)
Baca Juga: Marak Hoaks, Bawaslu Bandar Lampung Tingkatkan Pengawasan Kampanye di Medsos
Berita Terkait
-
Marak Hoaks, Bawaslu Bandar Lampung Tingkatkan Pengawasan Kampanye di Medsos
-
Buronan Pencurian Mobil Pikap Ditangkap saat Isap Sabu di Hotel Daerah Natar
-
Mantan Kades Rangai Kembalikan Uang Kerugian Negara ke Kejari Lampung Selatan
-
Warga Desa di Lampung Melek Investasi Pasar Modal, Nilai Transaksi per Bulan Capai Rp 2 Miliar
-
Sopir Truk Dibui Usai Cabuli Pelajar di Raman Utara
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Libur Tahun Baru Tanpa Uang Tunai: 7 Kartu Kredit yang Kerap Punya Promo Traveling
-
Cek Fakta: Viral Video Polisi Tilang Iring-iringan Pengantar Jenazah, Ini Faktanya!
-
7 Promo Frozen Food untuk Stok Makan Praktis Keluarga Selama Libur Tahun Baru
-
3 Lokasi Pemandian Air Panas di Kaki Gunung Rajabasa untuk Wisata Relaksasi di Lampung
-
7 Air Terjun Tertinggi dan Paling Megah di Lampung untuk Liburan Petualangan