SuaraLampung.id - Shandy Purnamasari tetiba menjadi perbincangan publik. Di sebuah video terlihat Shandy diduga melepas hijab padahal ia usai menjalankan ibadah haji belum lama ini.
Di video tersebut tampak Shandy hadir di sebuah pesta. Istri Gilang Widya Pramana alias Juragan 99 itu disebut-sebut memamerkan rambut panjangnya, tanpa meggunakan hijab.
Shandy Purnamasari tampil menggunakan celana jeans dan blazer warna hijau tua. Tampak pemilik bisnis kosmetik MS Glow tersebut memperlihatkan rambut panjang terurainya yang berwarna golden brown.
Shandy tampak ikut bersuka cita merayakan pesta tersebut bersama teman-temannya. Ia berjoget dan bertepuk tangan seperti lainnya.
Baca Juga: Cemburu Istrinya Didekati, Suami di Lampung Aniaya Pengusaha Kafe
Shandy Purnamasari tampil lepas hijab saat merayakan acara ulang tahun salah satu anggota Polresta Yogyakarta, Immanuel Gandhi Maroczy, menilik laman danunyinyir99reborn. Dalam acara itu, juga tampak Juragan 99 dan Ronnie Sianturi.
Penampilan Shandy Purnamasari ini banjir nyinyiran dari warganet.
"Kebanyakan gitu sih kalau cara menutup kepalanya sering memperlihatkan leher, pasti gak lama langsung buka penutup kepala," komentar mus*****ah.
"Biasanya habis haji tar kelihatan aslinya, mabrur atau sebaliknya," balas ind*****1 .
"Pencitraan emang tuh," imbuh mrs*****an.
Baca Juga: 9 Pelajar Ditangkap Polisi Gegara Iseng Lempar Batu ke Bus Damri di Tol Lampung
"Katanya gitu kalau habis haji keluar sifat aslinya," atik****es1 menimpali.
Berita Terkait
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
-
Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Cibir Saksi di Persidangan Isa Zega: Marahin Aja Pak Hakim
-
Kuasa Hukum Isa Zega Sebut Nikita Mirzani Tak Berkualitas Jadi Saksi
-
Tuduh Isa Zega Peras Shandy Purnamasari, Kesaksian Nikita Mirzani Digunjing
-
Nongol di Sidang Isa Zega untuk Beri Dukungan, Sikap Fitri Salhuteru Jadi Omongan
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal