SuaraLampung.id - Sudah dua tahun objek wisata Taman Nasional Way Kambas (TNWK) di Lampung Timur tutup akibat pandemi Covid-19.
Akibat tutupnya TNWK di Lampung Timur ini putaran ekonomi warga di dalam objek wisata TNWK lumpuh total.
Sementara di sisi lain sudah banyak wisatawan yang hendak berkunjung ke TNWK di Lampung Timur.
Ketua Pramuwisata Indonesia (HPI) Lampung Timur Rudi Hartono, mengatakan, wisatawan asal Surabaya menanyakan wisata TNWK sudah dibuka atau belum.
Baca Juga: Mabuk Berat, Pria di Lampung Timur Coba Perkosa Ibu Kandungnya Sendiri
"Ya Minggu kami ditelepon, soal TNWK sudah dibuka belum lokasi wisatanya. Jika sudah buka maka rombongan wisata dari Surabaya akan bertolak ke Lampung Timur. Tapi karena sampai saat ini objek wisata di Pusat Latihan Gajah masih tutup sehingga kami menyatakan untuk menunda lebih dulu," Rudi Selasa (9/11/2021).
Tak hanya dari Surabaya, wisatawan dari Jakarta, Bandung, Sumatera Selatan, Pulau Jawa juga menanyakan hal serupa mengenai TNWK.
Rudi berharap pemangku kebijakan bisa membuka kembali wisata tersebut, tentu tetap dengan menerapkan protokol kesehatan.
"Katanya sih akhir tahun ini, tapi ya gak tau benar atau tidak. Kalau harapan kami bisa dibuka karena itu sumber rejeki kami sebagai pemandu," kata Rudi.
Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Lampung Timur Junaidi mengatakan kewenangan buka tidaknya TNWK berada di pihak Balai TNWK.
Baca Juga: Menengok Keindahan Ekowisata di Lampung Timur, Susuri Sungai Lihat Hamparan Padang Savana
Menurut dia, Pemerintah Kabupaten Lampung Timur sudah pernah melakukan simulasi pembukaan TNWK di masa pandemi Covid-19.
Berita Terkait
-
Ditemukan Membusuk di dalam Sumur, Jasad Laki-laki Ditemukan di Lampung Timur
-
Tim Dokter Selidiki Penyebab Gajah Mambo yang Mati di Pusat Latihan Way Kambas
-
Ditangkap di Kalimantan Tengah, Kades Braja Sakti Lampung Timur Sudah Buron 3 Bulan
-
Bela TikTokers Bima, Nikita Mirzani Tantang Gubernur Lampung Arinal Djuanidi Perang
-
Melihat Seberapa Kaya Gubernur Lampung dan Bupati Lampung Timur Buntut Kasus Bima
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal