SuaraLampung.id - Penyanyi Vidi Aldiano mengunggah di Instagram saat berolahraga di jalan raya yang sepi. Banyak yang menduga jika itu dilaksanakan saat pemberlakuan PPKM darurat.
Unggahan foto Vidi Aldiano itupun kemudian direspon netizen dengan menegurnya.
Pelantun Cemburu Menguras Hati ini terlihat tengah melakukan olahraga berlari. Ia tampil kasual sembari mengenakan masker.
"Nggak ada lagi olahraga bergerumul. Pagi ini Jakarta sepi," kata Vidi Aldiano sebagai keterangan foto tersebut.
Baca Juga: Bakso Sony Tutup, Pemkot Bandar Lampung Ungkap Nilai Setoran Pajak Bakso Sony
Selain itu, ia pun berdoa agar pandemi virus COVID 19 segera berlalu. Tidak hanya itu, Vidi Aldiano juga mengingatkan agar semua orang menjaga kesehatan.
"Semoga semua bisa mencari cara aman dan sehat nya masing-masing. Semoga yang sedang sakit bisa disembuhkan, dan yang sehat terus di berikan imun tubuh yang baik. Mari saling mendoakan, bukan saling menjatuhkan satu sama lain," sambungnya.
Unggahan ini pun langsung banjir komentar netizen. Para netizen menegur aksi Vidi Aldiano yang berolahraga di tengah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.
"Ini Vidi olahraga di luar atau late post? Bukannya lari pun dilarang ya?" ujar @dwulanjuni di kolom komentar.
"Ya karena ada aturan makanya nggak banyak orang di sana karena patuh, eh kamu malah olahraga di sana, diposting pula. Kan itu bisa DITIRU dan akhrinya banyak yang menyepelekan aturan nantinya vid. Maaf ya vid," timpal @heristamavialno.
Baca Juga: Hak Politik Mantan Bupati Lampung Tengah Mustafa Dicabut
"Kak Vidi kalau bisa yang gini nggak usah diposting, ntar pada ngikutin ntar rame lagi Sudirman-nya," tambah @hestipranamya.
Berita Terkait
-
Vidi Aldiano Patah Hati, Tak Bisa Hadiri Pemakaman Titiek Puspa
-
Deretan Artis Kenang Momen Kebersamaan dengan Titiek Puspa, Inul Daratista Paling Terpukul
-
Mengenal Immunotherapy, Pengobatan Kanker yang Dijalani Vidi Aldiano
-
Ditemani Ibu Kandung, Vidi Aldiano Kembali Jalani Kemoterapi
-
Vidi Aldiano Bersyukur Belum Batal Puasa di Ramadan Tahun Ini
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal