Dokter Beber Penyebab Pikun pada Orang Usia Muda

penyebab pikun pada orang yang masih berusia muda.

Wakos Reza Gautama
Senin, 03 Oktober 2022 | 10:28 WIB
Dokter Beber Penyebab Pikun pada Orang Usia Muda
Ilustrasi penyebab pikun di usia muda.

Faktor risiko lainnya yakni memiliki masalah medis yang sudah ada sebelumnya misalnya pernah mengalami kecelakaan, penyakit gula darah, kolesterol dan tekanan darah tinggi.

Pukovisa berpesan agar masyarakat tidak menyepelekan lupa serta aktif melakukan deteksi dini keluhan lupa, karena lupa dapat ditangani oleh ahlinya, semakin cepat terdeteksi maka akan semakin baik. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak