Ikut Disandera, Pemilik Lapak Sawit di Mesuji ternyata Otak Perampokan

Saat perampokan terjadi pada Sabtu (5/3/2022) lalu pemilik lapak sawit Sukari alias KS (54) ikut disandera

Wakos Reza Gautama
Senin, 14 Maret 2022 | 12:51 WIB
Ikut Disandera, Pemilik Lapak Sawit di Mesuji ternyata Otak Perampokan
Ilustrasi perampokan. Otak perampokan lapak sawit di Mesuji adalah pemilik lapak. [Shutterstock]

Korban lalu digiring menuju kantor lapak sawit miliknya, yang berjarak 10 meter dari rumahnya. Selanjutnya pelaku TF ini, meminta untuk memanggil penjaga lapak bernama Aris, sedang tertidur di dalam kantor lapak.

"Setelah penjaga lapak membukakan pintu, kedua pelaku langsung mendorong pintu, lalu menodongkan senjata api lagi. Setelah itu, kedua korban diikat oleh para pelaku, kemudian ditanya tempat penyimpanan uang,” ujar Yuli Haryudo.

Korban lalu memberitahu uangnya ada di brankas di bawah meja kasir, selanjutnya kedua pelaku mengambil brankas tersebut dan menanyakan kuncinya.

Setelah diberitahu, lalu keduanya berusaha membukanya, akan tetapi tidak bisa dibuka Karena itulah, pelaku kemudian menembak korban Aris hingga mengenai lengan tangan kanannya.

Baca Juga:Polisi Tangkap Perampok Sekap Satpam dan Curi Rp 400 Juta di Gudang Makassar

Kemudian kedua pelaku melarikan diri menggunakan motor, dengan membawa brankas berisi uang Rp52 jutaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini