Kubah Kaca, Spot Foto Viral Wisata Pintu Langit Bandar Lampung

Jaraknya dari pusat Kota Bandar Lampung hanya sekitar 30 menit.

Riki Chandra
Minggu, 31 Januari 2021 | 11:18 WIB
Kubah Kaca, Spot Foto Viral Wisata Pintu Langit Bandar Lampung
Pengunjung berfoto di kubah kaca objek wisata Pintu Langit di Bandar Lampung. [Suara.com/Andry Kurniawan]

Di sisi lain, Rudi tidak menentukan tarif masuk kepada para pengunjung. Namun di dekat lokasi spot foto, ada sebuah kotak. Nah, bagi pengunjung ingin memberi uang, tinggal masukkan ke kotak tersebut.

“Se ikhlasnya saja. Ada juga di sana tempat minuman dengan konsep kantin kejujuran. Jadi pengunjung yang mengambil air minum, langsung membayar sendiri di kotak yang sudah disediakan,” katanya.

Melihat semakin banyaknya pengunjung yang datang, pemilik lahan berencana akan memperluas dan menambah wahananya. Terlihat, sebuah kolam renang sudah mulai dibuat dan ada juga semacam kafe, dan penginapan.

Jika pengunjung ingin ke sana, disarankan jangan di akhir pekan. Sebab pasti akan sangat ramai. Lahan parkir untuk kendaraan pun masih terbatas, sehingga pengunjung harus bergantian masuk.

Baca Juga:Sudahkah Tempat Usaha di Bandar Lampung Patuhi Pembatasan Jam Operasional?

Kontributor : Andry Kurniawan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini