Selain hadiah undian, nasabah BRI juga bisa mendapatkan ratusan ribu hadiah secara langsung dengan melakukan redeem poin yang didapat dari bertransaksi menggunakan BRImo, Kartu Kredit, dan Debit BRI selama periode program. Khusus untuk transaksi menggunakan Kartu Kredit dan Debit BRI harus dilakukan di EDC BRI agar bisa mendapatkan poin.
Terdapat banyak fitur di BRImo yang bisa menghasilkan poin. Misalnya, untuk transaksi menggunakan QRIS di BRImo minimal Rp 100.000, nasabah akan mendapatkan 25 poin. Kemudian, pembayaran tagihan di BRImo minimal Rp 50.000, akan mendapatkan 150 poin.
Selain itu, pembayaran transaksi menggunakan Debit BRI minimal Rp 250.000, nasabah mendapatkan 50 poin dan pembayaran transaksi pakai Kartu Kredit BRI dengan minimal Rp 100.000, nasabah akan mendapatkan 50 poin. Matriks lengkap perolehan poin dapat dilihat di sini.
Spesial bagi yang baru membuka Tabungan BRI serta aktivasi BRImo, kamu akan langsung mendapatkan 5.000 poin dan yang membuka tabungan emas di BRImo akan langsung dapat 1.500 poin.
Baca Juga: Rumah Impian Makin Dekat dengan Promo KPR BRI HUT ke-129, Cek Syaratnya Berikut Ini
Kamu dapat dengan mudah cek perolehan kupon setiap bulannya di BRImo. Caranya:
Login BRImo
Klik menu “Akun” di kanan bawah
Temukan jumlah poinmu di bawah nama
Poin yang telah dikumpulkan bisa ditukar ke beragam voucher dari kategori food & beverage, fashion, groceries, lifestyle & travel, games & hobbies, home appliance, dan gadget & electronics.
Baca Juga: Dari Kopi Kenangan hingga Gadget Baru, Nikmati Promo HUT BRI ke-129 Sekarang!
Menariknya, setiap hari Jumat jam 09:00 WIB, nasabah bisa menukarkan voucher beragam tenant ternama dengan harga poin 99 persen off dan menukarkan exclusive items (dengan penukaran poin mulai dari 3.000 poin) di Friday Deals BRImo.
Berita Terkait
-
Transaksi Qlola by BRI Tembus Rp48 Triliun, Ini Rahasianya!
-
Petani Sumut Full Senyum! BRI Kucurkan KUR Rp150 Juta untuk Program Jagung Sejagat
-
3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
-
Diskon Suku Bunga KPR BRI Spesial Developer Mulai 1,5 Persen, Buruan Sebelum Kehabisan!
-
Diskon Gila-gilaan Sushi GION! Makan Enak Lebih Hemat dengan Kartu BRI
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal