SuaraLampung.id - Gajah liar berjenis jantan bernama Dugol, gajah yang selalu soliter dan ditakuti oleh gajah gajah jantan yang ada di hutan Way Kambas itu ditemukan tewas. Namun sejauh ini, Plt Kepala Balai TNWK belum bisa memberikan keterangan akan peristiwa ini.
"Saya mendapat informasi baru sore ini kalau ada gajah mati, saya harus minta data dulu sama anggota yang ada dilokasi" kata PLT Kepala Balai TNWK Hermawan, Minggu (24/12/2023).
Hermawan menegaskan adanya seekor gajah liar yang tewas namun penyebab belum bisa dijelaskan karena masih dalam penanganan dokter hewan Balai TNWK.
Menurut keterangan narasumber suara.com yang tidak mau disebut identitas menjelaskan informasi yang dia dapat diketahui adanya gajah liar tewas, Minggu (24/11/2023) dini hari di seputar seksi PLG.
Dugol merupakan gajah liar jenis jantan yang selalu jalan sendirian (soliter) dan ditakuti oleh gajah gajah liar yang ada di hutan Way Kambas.
Dan Dugol tidak begitu takut dengan manusia, dugol masuk areal pertanian warga meskipun dihalau dengan banyak orang dan di bunyi bunyikan petasan dugol tidak lari seperti gajah gajah lainnya.
"Dugol itu aneh tidak punya Gading tapi berani dan ditakuti, dan jika makan tanaman warga, petani lebih baik diam karena ketika kenyang akan pergi sendiri"jelas Edy.
Berita Terkait
-
Gajah Liar Masuk Kampung Penyangga Hutan Way Kambas, Suami dan Istri Jadi Korban
-
BREAKING NEWS! Gajah Sumatera Ditemukan Mati di Hutan Way Kambas, Organ Sudah Membusuk
-
BREAKING NEWS! 18 Beruk Dan 17 Monyet Ekor Panjang Dilepasliarkan di Hutan Way Kambas
-
Tim Dokter TNWK Selidiki Penyebab Kematian Gajah Mambo
-
Lagi Gajah Mati di Camp ERU Tegal Yoso TNWK
Terpopuler
- Dipantau Alex Pastoor, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Layak Dipanggil ke Senior
- 43 Kode Redeem FF Terbaru 18 Juli: Klaim Hadiah Squid Game, Outfit, dan Diamond
- Erika Carlina Bikin Geger, Akui Hamil 9 Bulan di Luar Nikah: Ini Kesalahan Terbesarku
- 7 Pilihan Tablet dengan SIM Card untuk Kuliah, Spesifikasi Mumpuni Harga Cuma Rp 1 Jutaan
- 8 Mantan Pacar Erika Carlina yang Hamil di Luar Nikah, Siapa Sosok Ayah Sang Anak?
Pilihan
-
Hadiri Kongres PSI, Presiden Prabowo: Gajah Salah Satu Binatang Kesayangan Saya
-
3 Motor Matic Bekas Rp2 Jutaan, Jagoan Paling Bandel untuk Antar Jemput Anak!
-
Temui Jokowi, Presiden Prabowo Cerita Hasil Perjalanan ke Luar Negeri
-
Sega Jagung dan Politik Pangan: Saat Sesuap Nasi Bukan Lagi Raja di Meja Makan
-
Breaking News! Kevin Diks Cedera Lagi
Terkini
-
BRI Gandeng Pemerintah Bangkitkan Ekonomi Desa: Koperasi Merah Putih Jadi Kunci
-
BRI Siap Gempur Desa, Kopdes Merah Putih Jadi Peluang Emas BBRI?
-
BRI Dukung UMKM Katering Pemasok Program MBG Ekspansi Dapur dan Berdayakan Ratusan Karyawan
-
BRI: Keamanan Jadi Elemen Penting bagi BRI dalam Melakukan Pengembangan Layanan Digital
-
Romansa dan Narkoba: Akhir Tragis Pasangan Muda Pengedar Tembakau Sintetis di Pringsewu