SuaraLampung.id - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Metro, menargetkan peringkat tiga pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Lampung.
"Kami menurunkan atlet yang siap bertanding dan dipastikan memperoleh medali," kata Ketua KONI Kota Metro ,Ampian Bustami, di Bandarlampung, Minggu.
Merujuk pada kekuatan cabang olahraga kota setempat untuk mendulang medali yang akan diperebutkan pada Porprov di Kota Bandarlampung 4-13 Desember 2022.
Menurutnya, dari sejumlah cabang olahraga yang ada di kota pelajar itu saat ini dilakukan pemusatan latihan guna melihat perkembangan hingga menjelang pemberangkatan nanti.
Baca Juga: Gubernur Arinal Djunaidi: Optimal Hilirisasi Bikin Kopi Lampung Makin Dikenal
"Cabang olahraga yang berpotensi memperoleh medali seperti judo, panahan, panjat dinding, taekwondo, wushu, kick boxing, dan beberapa cabor lainnya," katanya.
Selain itu, lanjutnya, tim pemusatan latihan (TC) terus menyambangi sekretariat atau tempat berlatih para atlet. Hal itu guna melihat secara langsung sampai kesiapan cabang olahraga dalam mempersiapkan atletnya untuk berlaga di Porprov.
Ketua tim TC Kota Metro Suwandi, menjelaskan bahwa saat ini tim TC KONI Kota Metro, tengah melakukan pemantauan dan kunjungan ke masing-masing cabang olahraga untuk memonitoring sekaligus melakukan pembinaan.
"Kami dari tim TC secara langsung melakukan monitoring dengan mendatangi tempat sekretariat atau tempat berlatih para atlet cabor masing-masing. Tidak hanya itu, kami juga memantau secara langsung, sejauh mana para pelatih ini melakukan perekrutan atlet, menyiapkan program dan teknis latihan kepada atletnya,” tambahnya.
Ia menambahkan, tim nantinya akan merekomendasikan hasil pantauannya di lapangan kepada pihak KONI Kota Metro yang tahap selanjutnya akan dilakukan evaluasi layak dan tidaknya cabang olahraga atau atlet tersebut dikirim untuk berlaga di Porprov Lampung.
Baca Juga: Jaga Situasi yang Mulai Membaik, IDI Lampung Sarankan Pemda Terus Tingkatkan Vaksinasi COVID-19
Berita Terkait
-
Nilai Sakip Meningkat, Bukti Pemerintah Kota Metro Komitmen Tingkatkan Akuntabilitas Kinerja
-
Masuk 8 Besar, Layanan Perizinan Berusaha di Kota Metro Terus Bergerak Maju
-
Berprestasi, Kota Metro Dapat Tambahan Dana Rp43 Miliar untuk Tahun 2025
-
Optimalkan CSR, Ikhtiar Kota Metro Akselerasi Pembangunan Daerah dan Masyarakat
-
Pertama di Lampung, Metro Miliki Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Talud Ambruk Picu Banjir di Campang Jaya, Pemkot Bandar Lampung Gercep Perbaiki
-
Puncak Arus Balik Diprediksi 5-7 April 2025, Ini Strategi Polda Lampung Antisipasi Kemacetan
-
Libur Lebaran di Lampung Selatan: Pantai Padat, Buaya Gentayangan
-
Tragedi Pantai Umbar Tanggamus: Ayah Hanyut Ditemukan Meninggal, Anak Selamat dari Maut
-
Strategi Polisi Antisipasi Kemacetan pada Arus Milir di Pelabuhan Bakauheni