Rizky Trada sang mantan kameramen mengaku pernah ditugasi untuk meletakkan barang yang sudah disiapkan Gus Samsudin untuk diletakkan di beberapa titik rumah pasien. Namun pada umumnya, Gus Samsudin yang biasa meletakkan sendiri atau menyuruh orang-orang kepercayaan.
5. Benda Ajaib
Mantan kameramen Gus Samsudin juga pernah menemui beberapa benda 'ajaib'. Seperti keris petir yang triknya telah dibongkar Pesulap Merah dan bikin heboh. Menurut pengakuan mantan kameramen Gus Samsudin, dirinya sempat kesetrum keris petir ketika tak sengaja memencet tombolnya.
Begitu pun tisu atau batu getar milik Gus Samsudin yang triknya sudah dibongkar Pesulap Merah. Rizky Trada menyebut benda-benda 'ajaib' Gus Samsudin ini sudah jarang digunakan lagi ketika triknya sudah terbongkar.
Baca Juga: Trik Pengobatan Gus Samsudin Dibongkar Mantan Kameramen, Keris Nyangkut di Lengan Baju
6. Minyak Ajaib
Gus Samsudin pernah menunjukkan kepala seorang pasien keluar asap saat ia sembuhkan. Namun Rizky Trada menyebut kepala pasien bisa berasap karena Gus Samsudin menggunakan minyak 'ajaib'. Meski tidak mengetahui jenis minyak tersebut, Rizky Trada mengetahui pemasok yang biasa datang ke rumah Gus Samsudin.
Ada pula kulit pasien yang melepuh saat dipegang Gus Samsudin dalam proses pengobatan, diduga karena kebanyakan minyak 'ajaib'. Rizky Trada lantas mengetahui apabila kulit pasien yang melepuh itu belum sembuh setelah pulang dari pengobatan Gus Samsudin. Saat diperiksakan ke dokter, kulit pasien Gus Samsudin yang melepuh itu dianalisis terkena zat kimia. (Neressa Prahastiwi)
Berita Terkait
-
Video Ini Viral Lagi, Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana
-
Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana, Video Ini Viral Lagi
-
Segera Menikah, Luna Maya dan Maxime Bouttier Pernah Bertengkar Hebat Hingga Hampir Putus
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Belum Yakin 100 Persen Mualaf, Bobon Santoso Tidak Salat Idulfitri: Gue Kira Kayak Natal...
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal