Mantan kameramen Gus Samsudin mulai curiga saat membuat konten memindahkan jin di tempat angker. Rizky Trada heran karena diminta Gus Samsudin menceritakan seluk beluk tempat angker yang mereka datangi kepada mediator.
Apabila dilogika, mediator yang dirasuki jin seharusnya tidak perlu tahu seluk beluk tempat angker tersebut. Mantan kameramen Gus Samsudin semakin yakin ketika eks santri ikut membuat pengakuan kepadanya. Kerasukan karena jin dipindahkan ke dalam tubuh para eks santri disebut-sebut hanya akting alias halu.
2. Memunculkan Keris
Rizky Trada mengaku pernah mendapati sebuah keris disembunyikan di pergelangan lengan baju Gus Samsudin. Momen tersebut dipergoki Rizky Trada saat Gus Samsudin sedang menyembuhkan seorang pasien.
Baca Juga: Trik Pengobatan Gus Samsudin Dibongkar Mantan Kameramen, Keris Nyangkut di Lengan Baju
Keyakinan Rizky Trada semakin kuat saat Gus Samsudin menitipkan jasnya untuk di-laundry suatu waktu. Ia mengaku menemukan keris yang masih 'tersangkut' di pergelangan lengan jas Gus Samsudin itu.
3. Kebal Senjata
Rizky Trada mengaku memang tidak pernah mendengar pengakuan langsung dari Gus Samsudin mengenai rahasia kesaktiannya. Termasuk soal kebal senjata yang kerap dijadikan konten YouTube.
Rizky Trada pun tidak tahu persis trik yang digunakan Gus Samsudin saat tampil kebal dengan senjata. Namun ada waktu ketika Gus Samsudin meminta mantan kameramennya tersebut merekam angle tertentu ketika sedang menunjukkan kebolehan kebalnya.
4. Menemukan Barang
Gus Samsudin sempat menunjukkan kemampuannya saat tampil di podcast Denny Sumargo. Di rumah Denny Sumargo, Gus Samsudin menemukan barang berukuran kecil di dekat wastafel.
Berita Terkait
-
Video Ini Viral Lagi, Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana
-
Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana, Video Ini Viral Lagi
-
Segera Menikah, Luna Maya dan Maxime Bouttier Pernah Bertengkar Hebat Hingga Hampir Putus
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Belum Yakin 100 Persen Mualaf, Bobon Santoso Tidak Salat Idulfitri: Gue Kira Kayak Natal...
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui