"Kami tidak diperkerjakan lagi atau dipecat oleh DLH tanpa alasan yang jelas," kata Asriyanto, Selasa (12/7/ 2022).
Saat menerima surat pemecatan, Asriyanto mengaku bertanya kepada pengawas dirinya di UPT Tanjungkarang Pusat.
Berdasarkan informasi pengawas, alasan pemecatan karena tidak kerja pada saat aksi demo 27 Mei 2022 lalu.
"Kata petugas UPT, alasan saya dipecat karena enggak kerja pada saat aksi demo, 27 Mei 2022. Padahal waktu demo itu, kita bekerja dulu baru ikut demo, "jelas Asriyanto.
Sebelum ikut aksi demo, Asriyanto mengaku bekerja nyapu jalan pukul 05.00 WIB hingga pukul 08.00 WIB dan siang pukul 13.30 WIB hingga pukul 16.00 WIB.
"Saya kerja sebagai tenaga kerja kontrak, SK-nya sejak tahun 2011. Setiap tahun diperpanjang. Tahun ini sampai Desember, tapi saya sudah dipecat. Gaji juga belum dibayar bulan ini. Kami ikut demo waktu itu menuntut hak kami karena dua bulan gaji nunggak atau tidak dibayar, " bebernya.
Kasubag Umum DLH Bandar Lampung Roby tidak berkenan di konfirmasi dia meminta konfirmasi ke pimpinannya.
"Maaf untuk konfirmasi ke pimpinan," ujarnya melalui sambungan Whatsapp, Selasa (12/7/2022).
Kontributor : Ahmad Amri
Baca Juga: Bea Cukai Bandar Lampung dan Denpom Amankan 11 Ribu Liter Miras ilegal
Berita Terkait
-
Bea Cukai Bandar Lampung dan Denpom Amankan 11 Ribu Liter Miras ilegal
-
Sepanjang 2022 Terjadi 60 Kebakaran di Bandar Lampung, Didominasi di Pemukiman Penduduk
-
Bahaya! Intensitas Kebakaran di Bandar Lampung Meningkat, Korban Jiwa Bertambah
-
Viral Mendag Zulkifli Hasan Gratiskan Minyak Goreng Kita di Bandar Lampung: Tapi Nanti Pilih Putri Ya
-
Beredar Video Mendag Zulhas Bagi-bagi Minyak Goreng Gratis Sambil Promosikan Anak: Nanti Pilih Futri Ya...
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Memahami Sifat Komutatif, Asosiatif, dan Distributif dalam Operasi Hitung
-
Dari Davos, BRI Tegaskan Peluang Kolaborasi Fintech dan Perbankan di Indonesia
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Cara Menghitung Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai, Mudah Dipahami
-
Nelayan di Lampung Ditemukan Tewas Setelah Kapalnya Terbalik Saat Melaut