SuaraLampung.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung mulai memperbaiki 14 ruas jalan prioritas guna mendukung jalannya peningkatan perekonomian.
Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Lampung Febrizal Levi Sukmana mengatakan, ada 26 ruas jalan yang menjadi prioritas dan tahun ini ada 14 ruas yang tertangani.
Untu sisanya, kata dia, menjadi tugas di tahun berikutnya. Ia mengatakan, perbaikan 14 ruas prioritas tersebut dilakukan untuk meningkatkan roda perekonomian daerah.
"14 ruas jalan prioritas ini memang wilayah ruas yang langsung berkaitan dengan peningkatan perekonomian daerah, dan pada Mei akan ajukan pinjaman sebesar Rp569 miliar pada PT Sarana Multi Infrastruktur," katanya, Rabu (6/4/2022).
Baca Juga: Tabrakan Hebat Libatkan Dua Motor di Jalan Jogja-Wonosari, Korban Tewas dan Kendaraan Terbakar
Dia merincikan, ruas jalan yang hendak diperbaiki meliputi ruas Kota Gajah- Simpang Randu, Simpang Randu- Seputih Surabaya, Seputih Surabaya- Sadewa.
Selanjutnya, Bujung Tenuk- Penumangan- Tegal Mukti- Serupa Indah, Kotabumi- Ketapang- Simpang Sonyopo- Serupa Indah, Talang Padang- Ngarip- Ulusemong- Bungin- Tugu Sari Lampung Barat.
"Total panjang 14 ruas jalan prioritas yang akan diperbaiki tersebut sekitar 280 kilometer," ucapnya.
Menurutnya, menjelang mudik Lebaran perbaikan jalan tersebut tidak akan mengganggu arus lalulintas
"Arus mudik ini banyak yang menggunakan jalur nasional, sehingga perbaikan jalan provinsi tidak ada masalah. Nanti juga ada perbaikan jembatan di jalur pariwisata seperti di Padang Cermin," katanya pula.
Baca Juga: Alasan Polisi Bubarkan Aksi Gaspul di Bundaran Gajah Bandar Lampung
Diketahui kondisi jalan yang dalam kewenangan provinsi dari total panjang 1.693,273 kilometer, ada 75,38 persen merupakan jalan mantap, dan 24,61 persen jalan tidak mantap.
Berita Terkait
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
-
Tarif Jalan Tol Naik Tahun 2025, Ini 38 Daftar Ruas yang Terdampak
-
JungleSea Resmi Dibuka di Kalianda Lampung: Perpaduan Keindahan Alam dan Wahana Edukatif Keluarga
-
Kekuatan Gotong Royong: Desa Ini Buktikan Bisa Cor Jalan Tanpa APBD!
-
Pemerintah Ungkap Nasib Pembangunan Tol Puncak Setelah Efisiensi Anggaran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen