SuaraLampung.id - Oknum Kepala Desa (Kades) di Banjar Sari, Way Sulan, Lampung Selatan, Lampung inisial NN dikabarkan mengundurkan diri dari jabatannya.
Hal ini terjadi karena peristiwa kegerebek warga asyik mesum hingga beredar di media sosial. Usai beredar di media sosial, videonya pun viral.
Sebelumnya NN kepergok mesum , dengan istri Sekretaris Desa (Sekdes) Banjar Sari inisial NY, Kamis (3/2/2022) malam.
Kepala Inspektorat Lampung Selatan, Anton Carmana membenarkan Kades tersebut mengundurkan diri dari jabatannya.
"Kadesnya sudah mundur, nanti ditunjuk pelaksana tugas (Plt) dan pelaksana harian (Plh) Kades, itu ranahnya PMD," kata Anton Carmara kepada Lampungpro.co-jaringan Suara.com, Minggu (6/2/2022).
Kapolsek Katibung AKP Aos Kusni Palah, membenarkan Kades di Way Sulan digrebek warganya, sedang berhubungan badan dengan istri Sekdes.
Keduanya dibawa ke balai desa dan Mapolsek Katibung guna untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.
"Selanjutnya, kami hubungi keluarga kedua belah pihak, untuk berunding. Lalu ditemui kata sepakat, keduanya diselesaikan secara kekeluargaan dan tidak dibawa ke ranah hukum," jelas AKP Aos Kusni Palah.
Baca Juga: Calon Pengantin di Sumsel Tewas di Tangan Tetangga, Bermula dari Cek Cok Mulut
Berita Terkait
-
Gelar Balap Liar hingga Hendak Tawuran di Bandarlampung, Ratusan Pelajar Diperiksa Polisi
-
Gunung Anak Krakatau Erupsi, Nelayan dan Pelaku Pelayaran Tidak Boleh Mendekati Kawah
-
Pelaksanaan Tatap Muka Universitas Lampung Diundur April, Alasannya Karena Ini
-
Lima Kasus COVID-19 Omicron Ditemukan di Lampung, Ini Kata Dinkes
-
Kasus Positif COVID-19 di Lampung Naik 161 Orang, 1 Meninggal Dunia
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Kedai Kopi Lokal Terbaik di Bandar Lampung untuk Menikmati Juara Kopi Lampung
-
Heboh di Indekos Lampung, Pegawai Bank BUMN Dianiaya Hanya Gegara Speaker
-
5 Menu Sarapan Khas di Bandar Lampung untuk Awali Hari dengan Rasa Juara
-
Cek Fakta: TNI Tangkap Anggota KKB dan WNA Saat Operasi Penyisiran, Ini Faktanya!
-
15 Promo Permen & Cokelat Alfamart untuk Stok Camilan Awal Tahun, Harga Mulai Rp3.900