SuaraLampung.id - Sungai Way Punduh Meluap,sebanyak enam Desa di Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran, Lampung terendam banjir, Sabtu (25/12/2021) malam.
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pesawaran Sofyan Aghani, membenarkan banjir dari luapan sungai Way Punduh merendam enam Desa di Kecamatan Marga Punduh.
"Iya benar semalam enam Desa banjir karena ada luapan dari sungai way Punduh, " kata Sofyan Aghani, saat di hubungi suaralampung.id,Minggu (26/12/2021)
Dia menjelaskan, banjir yang terjadi dan melanda enam Desa itu karena luapan dari sungai akibat intensitas hujan tinggi di wilayah tersebut.
Baca Juga: Ibadah Natal dari Rumah, Umat Kristiani Bandar Lampung: Tetap Khidmat
"Dari tadi pagi anggota sudah meluncur ke lokasi untuk mengecek dan mendata warga yang terdampak banjir dan memberikan bantuan berupa makanan cepat saji, " jelasnya.
Dia menambahkan, akibat luapan dari sungai Way Punduh itu, juga menutup akses jalan dan merendam pemukiman warga seperti fasilitas seperti kantor kelurahan dan Kecamatan.
"Ketinggian air di pemukiman warga sekitar kurang lebih empat puluh CM. Saya sudah kontak pak Camat, airnya sudah surut. Informasi tidak ada korban jiwa, " ujarnya.
Enam Desa yang terdampak dan terendam banjir, diantaranya
1. Desa Umbul Limus Kec. Marga Punduh
2. Desa Pekon Ampai Kec. Marga Pundub
3. Desa Tajur Kec. Marga Punduh
4. Desa Sukajaya Punduh Kec. Marga Punduh
5. Desa Kunyaian Kec. Marga Punduh
6. Desa Kampung Baru Kec. Marga Punduh
Baca Juga: Ini 3 Tempat Wisata Paling Populer di Lampung Timur
Berita Terkait
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Siapa Yintho Schroder? Bek Keturunan Lampung 1,97 Meter Punya Tekel Maut, Suksesor Mees Hilgers
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Pesisir Barat Lampung, Warga Diminta Waspada Gempa Susulan
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"
-
Narkoba Rp39 Miliar Dimusnahkan Polres Lampung Selatan