SuaraLampung.id - Sungai Way Punduh Meluap,sebanyak enam Desa di Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran, Lampung terendam banjir, Sabtu (25/12/2021) malam.
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pesawaran Sofyan Aghani, membenarkan banjir dari luapan sungai Way Punduh merendam enam Desa di Kecamatan Marga Punduh.
"Iya benar semalam enam Desa banjir karena ada luapan dari sungai way Punduh, " kata Sofyan Aghani, saat di hubungi suaralampung.id,Minggu (26/12/2021)
Dia menjelaskan, banjir yang terjadi dan melanda enam Desa itu karena luapan dari sungai akibat intensitas hujan tinggi di wilayah tersebut.
"Dari tadi pagi anggota sudah meluncur ke lokasi untuk mengecek dan mendata warga yang terdampak banjir dan memberikan bantuan berupa makanan cepat saji, " jelasnya.
Dia menambahkan, akibat luapan dari sungai Way Punduh itu, juga menutup akses jalan dan merendam pemukiman warga seperti fasilitas seperti kantor kelurahan dan Kecamatan.
"Ketinggian air di pemukiman warga sekitar kurang lebih empat puluh CM. Saya sudah kontak pak Camat, airnya sudah surut. Informasi tidak ada korban jiwa, " ujarnya.
Enam Desa yang terdampak dan terendam banjir, diantaranya
1. Desa Umbul Limus Kec. Marga Punduh
2. Desa Pekon Ampai Kec. Marga Pundub
3. Desa Tajur Kec. Marga Punduh
4. Desa Sukajaya Punduh Kec. Marga Punduh
5. Desa Kunyaian Kec. Marga Punduh
6. Desa Kampung Baru Kec. Marga Punduh
Baca Juga: Ibadah Natal dari Rumah, Umat Kristiani Bandar Lampung: Tetap Khidmat
Tag
Berita Terkait
-
Ibadah Natal dari Rumah, Umat Kristiani Bandar Lampung: Tetap Khidmat
-
Ini 3 Tempat Wisata Paling Populer di Lampung Timur
-
Buka Sampai Tengah Malam, 3 Kafe di Bandar Lampung DIsegel
-
Warga Lampung Tengah Geger, Tengkorak Manusia Ditemukan di Kebun Jagung
-
Jemaat Ibadah Natal di Gereja Katedral Kristus Raja Tanjungkarang Dibatasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Sudut Lancip, Siku-siku, dan Tumpul: Cara Cepat Membedakannya
-
Tarif Tol Lampung Terbaru 2026 Lengkap Semua Gerbang Bakauheni-Terbanggi Besar
-
5 Fakta Video Viral 3 ASN Maki Bapak Tua di Lampung Timur yang Bikin Heboh
-
Aksi Arogan Oknum Pejabat Pemda Lampung: Kakek Dimaki-maki Hanya Karena Sepeda Senggol Mobil
-
Masak Praktis Tak Harus Mahal, Ini Deretan Promo Alfamart yang Bikin Dapur Tetap Ngebul