Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Minggu, 28 November 2021 | 19:04 WIB
Ilustrasi kapal. Nelayan di Selat Sunda diingatkan waspada gelombang dan angin kencang [Foto: ilustrasi]

Begitu pula wisatawan tidak boleh melakukan aktivitas berenang maupun mancing di sekitar pantai.

Sebab, kata dia, berdasarkan laporan seorang nelayan tengah menjala atau menjaring ikan di Pantai Karisma, Pandeglang, terseret gelombang tinggi hingga menghilang.

"Kami minta nelayan dan pelaku pelayaran dapat mematuhi peringatan imbauan agar terhindar dari kecelakaan laut," katanya. (ANTARA)

Baca Juga: Taman ITERA, Wahana Olahraga Rasakan Udara Segar di Bandar Lampung

Load More