"Bripda D sendiri saat ini telah diperiksa oleh Propam Polres Mesuji. Ini merupakan bentuk tegas Polda Lampung terhadap anggota yang melakukan tindakan diluar batas kewenangannya. Terhadap peristiwa ini tentunya kami Polda Lampung meminta maaf terhadap perilaku oknum anggota tersebut," ujar Umi.
Viral Anggota Polres Mesuji Tampar Warga, Polda Lampung Jelaskan Kronologinya
Kemudian motor tersebut dikejar hingga sampai di kediamannya
Wakos Reza Gautama
Selasa, 20 Agustus 2024 | 10:15 WIB

BERITA TERKAIT
Ratusan Polisi Jaga Aksi Bela Palestina di Kedubes AS, Kapolres Jakpus Larang Anak Buah Bawa Senpi
20 April 2025 | 12:33 WIB WIBREKOMENDASI
News
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
19 April 2025 | 17:05 WIB WIBTerkini