Pemadaman Listrik tak Ganggu Pelayanan JCH di Lampung

saat adanya pemadaman listrik pada Selasa (4/6/2024) itu ketika kelompok terbang JKG 54 di Asrama Haji.

Wakos Reza Gautama
Kamis, 06 Juni 2024 | 10:28 WIB
Pemadaman Listrik tak Ganggu Pelayanan JCH di Lampung
Ilustrasi pemadaman listrik tak menganggu pelayanan jamaah calon haji (JCH) di Lampung. [ANTARA]

Setelah terjadinya gangguan, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Lampung langsung bergerak cepat melakukan pemulihan dari sisi pembangkit, transmisi dan distribusi, dan melakukan koordinasi dengan pemangku kepentingan. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini