Kapolres Lampung Selatan: Korban Judi Online Kebanyakan Rakyat Kecil

perkembangan praktik judi online makin memprihatinkan karena memakan korban rakyat kecil.

Wakos Reza Gautama
Rabu, 24 April 2024 | 21:49 WIB
Kapolres Lampung Selatan: Korban Judi Online Kebanyakan Rakyat Kecil
Kapolres Lampung Selatan AKBP Yusriandi Yusrin mengatakan korban judi online kebanyakan rakyat kecil. [ANTARA]

Budi Arie Setiadi menyebutkan bahwa satuan tugas terpadu yang dibesut oleh pemerintah pusat untuk memberantas judi online bakal menggunakan tiga langkah untuk mendukung kinerjanya.

"Jadi penyelesaiannya itu (judi online) istilahnya ada tiga nih, komprehensif, integral dan holistik untuk mengatasi perang dan darurat judi online," ujar dia.

Budi mengatakan Presiden mempercayakan Menteri Koordinator Bidang Politik, Pertahanan, dan Keamanan Hadi Tjahjanto untuk memimpin satgas terpadu tersebut. (ANTARA)

Baca Juga:Cek Gudang Logistik Pemilu 2024, Kapolres Lampung Selatan Soroti Hal Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini