Dalami Dugaan Pelanggaran HAM Tragedi Kanjuruhan, Komnas HAM Minta Keterangan FIFA

Komnas HAM mengirimkan surat pada Federation Internationale de Football Association (FIFA).

Wakos Reza Gautama
Senin, 24 Oktober 2022 | 16:04 WIB
Dalami Dugaan Pelanggaran HAM Tragedi Kanjuruhan, Komnas HAM Minta Keterangan FIFA
Komisioner Komnas HAM Choirul Anam (kiri) saat memberikan keterangan mengenai Tragedi Kanjuruhan di Kantor Komnas HAM pada Selasa (11/10/2022). Komnas HAM surati FIFA terkait Tragedi Kanjuruhan. [Suara.com/Rakha Arlyanto]

Anam mengatakan pertanyaan yang dikirimkan oleh lembaga HAM tersebut berbasis pada pendalaman terhadap regulasi yang ada di FIFA maupun di Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), termasuk soal semua fakta yang ditemukan.

"Jadi, ada penekanan-penekanan terkait mekanisme sanksi, mekanisme adopsi dan lain sebagainya," ucap dia.

Choirul Anam menambahkan Komnas HAM sendiri akan menunggu jawaban atau respons dari FIFA paling lama Jumat (28/10/2022). (ANTARA)

Baca Juga:Surati FIFA, Komnas HAM Duga Ada Pelanggaran HAM Dalam Tragedi Kanjuruhan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini