Siswi SMP di Pesawaran Dihabisi karena Foto Tidak Senonoh di Ponsel

Kamal tega menghabisi nyawa siswi SMP itu karena ingin merampas ponsel korban yang berisi foto-foto

Wakos Reza Gautama
Rabu, 07 September 2022 | 20:45 WIB
Siswi SMP di Pesawaran Dihabisi karena Foto Tidak Senonoh di Ponsel
Siswi SMP inisial IN ditemukan tewas di kebun karet di Desa Kalirejo, Negeri Katon, Pesawaran, Selasa (6/9/2022). Ini dihabisi teman dekatnya gara-gara foto tidak senonoh di ponsel. [Dok Humas Polres Pesawaran]

Setelah itu, pelaku bahkan sempat ikut mencari pelaku di malam harinya, bersama warga sekitar.

Pelaku sendiri, ditangkap tak lama setelah korban ditemukan warga di perkebunan karet. Pelaku ditangkap, ketika sedang bekerja menyadap karet, tak jauh dari lokasi korban.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini