Alasannya, Nathalie tak ingin mengulang lagi perasaan sakit dan hancurnya hati meski penyebabnya tidak dijelaskan secara gamblang.
"Saya tau perceraian sangat dilarang oleh Allah! Saya tidak mau sakit hati dan hancur, Bismillah saya hanya ingin bahagia," tutur Nathalie Holscher.
Desas-desus yang beredar menyebut kehadiran adik-adik Nathalie Holscher tidak diterima sepenuhnya oleh keluarga Sule.
"Terima kasih doa terbaik dari kalian untuk aku Adzam dan adik2ku," tandas Nathalie. (Neressa Prahastiwi)
Baca Juga:Dihipnotis, Andre Taulany Buka-bukaan soal Sule: Suka Marah-Marah dan Tak Mau Ngalah