Tantang Balik, Nikita Mirzani akan Laporkan Ustaz Das'ad Latif ke Polisi

Nikita Mirzani mengancam akan melaporkan Ustaz Das'ad Latif atas komentarnya di salah satu stasiun televisi.

Wakos Reza Gautama
Senin, 25 Oktober 2021 | 13:10 WIB
Tantang Balik, Nikita Mirzani akan Laporkan Ustaz Das'ad Latif ke Polisi
Ilustrasi Nikita Mirzani. Nikita Mirzani ancam laporkan Ustaz Das'ad Latif ke polisi. [Suara.com/Yuliani]

"Kalau didengar secara jelas, ustaznya bukan ngademin. Tetapi malah ujaran kebencian," ucap Nikita Mirzani.

"Titip salam sama ustaznya itu, bilangin yang nyembah Allah dia doang. Dipikir gue nyembah batu kali ya," imbuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini