1. Datang Langsung ke Puskesmas
- Datangi langsung puskesmas terdekat sambil membawa KTP
- Scan barcode daftar cek kesehatan gratis yang tersedia di puskesmas
- Isi formulir dengan lengkap
- Scan barcode skrining mandiri yang tersedia di puskesmas
- Isi data yang diminta
- Tunggu sesuai antrean
2. Aplikasi SatuSehat
- Buka aplikasi SatuSehat Mobile
- Login menggunakan email, nomor HP atau PIN
- Klik menu 'Periksa Kesehatan Gratis'
- Lalu, pilih 'Tiket Pemeriksaan'
- Tekan 'Buat Tiket Baru'
- Isi data diri
- Pilih jadwal dan lokasi pemeriksaan
- Periksa kembali data dan klik 'Simpan'
- Setelah pendaftaran berhasil, akan muncul tiket pemeriksaan kesehatan gratis
- Saat hari pemeriksaan, tunjukkan nomor tiket ke petugas kesehatan.
Baca Juga: Polisi Bandar Lampung Gelar Operasi Keselamatan Krakatau 2025, Incar 11 Pelanggaran Berbahaya
3. WhatsApp Kemenkes RI
- Chat WhatsApp Kemenkes RI ke nomor 081110500567
- Ketik 'Halo' atau 'Hai' di kolom chat WhatsApp Kemenkes
- Plih menu 'Cek Kesehatan Gratis'
- Klik 'Ya' untuk setuju melanjutkan pendaftaran
- Pilih 'SatuSehat Mobile' untuk mendaftar lewat aplikasi SatuSehat Mobile
- Jika Anda tidak memiliki aplikasi 'SatuSehat Mobile', nanti akan diarahkan ke menu baru. Silakan ikuti langkah selanjutnya.
- Tunggu notifikasi yang menandakan pendaftaran cek kesehatan gratis ulang tahun berhasil
(ANTARA)
Berita Terkait
-
JungleSea Resmi Dibuka di Kalianda Lampung: Perpaduan Keindahan Alam dan Wahana Edukatif Keluarga
-
Pramono Minta Puskesmas di Jakarta Bisa Jadi Tempat Rehabilitasi Pengguna Narkoba
-
Seruit Bukan Satu-satunya, Ini 6 Kuliner Lampung yang Siap Manjakan Lidahmu
-
Libur Lebaran di Lampung? Ini 6 Destinasi Wisata Seru yang Wajib Dikunjungi
-
Seorang Polisi Jadi Korban Begal di Cikarang, Honda Scoopy Miliknya Dibawa Kabur
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!
-
Apa Kabar Kasus Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur? Ini Kata Kejati