SuaraLampung.id - Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) Bakung, Kota Bandar Lampung, kembali kebakaran pada Rabu (4/12/2024) malam.
TPA yang memiliki luas 15 hektare yang menampung sampah sekitar 800-1.000 ton setiap harinya ini mengalami kebakaran tepatnya di sebelah Barat yang berdekatan dengan area permukiman warga.
Berdasarkan keterangan warga yang bermukim di sekitar lokasi, kebakaran TPA Bakung terjadi dimulai sekitar pukul 18.00 WIB.
"Bau terbakar mulai terasa sejak sore tepatnya pukul 18.00 WIB, dan ternyata membesar apinya sampai terlihat dari rumah," ujar salah seorang warga Edi, Rabu (4/12/2024) malam.
Berdasarkan pantauan di lapangan sejumlah petugas tengah berupaya mencegah api menyebar dengan mengeruk menggunakan alat berat. Dan ada beberapa petugas yang menyemprotkan air menggunakan selang menuju titik kebakaran.
Sebelumnya kebakaran besar juga pernah terjadi di TPA Bakung pada Oktober 2023 lalu. Saat itu kebakaran berlangsung selama satu pekan.
Berita Terkait
-
7 Pohon Tumbang di Bandar Lampung, Satu Rumah Rusak
-
Eks Pelayan Pecel Lele Sembunyikan Sabu di Balik Pot Bunga, Raup Untung Jutaan
-
Penyebab Rendahnya Partisipasi Pemilih Pilkada Serentak 2024 di Bandar Lampung
-
2 Titik Palang Pintu KA di Bandar Lampung Segera Diperbaiki
-
Tingkat Partisipasi Rendah, Banyak Pemilih Muda Bandar Lampung Cuek di Pilkada Serentak 2024
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
Terkini
-
Gunung Anak Krakatau Kini Bisa Dikunjungi Sepanjang Tahun! Siap Berpetualang?
-
BRI Dorong UMKM Tanaman Hias Naik Kelas Lewat Klasterkuhidupku
-
Jaringan AgenBRILink BRI Dorong Literasi dan Inklusi Keuangan Daerah
-
Geger di Kalianda! Bayi Cantik Ditinggal di Teras Warga, 4 Fakta Ini Ungkap Kisah Pilu di Baliknya
-
Pemutihan Pajak Kendaraan di Lampung Raup Rp140 Miliar