SuaraLampung.id - Seorang warga hilang saat memancing di Sungai Semuong Pekon Roworejo, Kecamatan Suoh, Kabupaten Lampung Barat, Jumat (3/5/2024).
Korban seorang laki laki berinisial MA (22), warga Rejomulyo 2, Pekon Roworejo, Kecamatan Suoh, Kabupaten Lampung Barat, sampai kini belum ditemukan.
Kapolsek Suoh Iptu Edwar Panjaitan mengatakan, kejadian bermula saat korban MA bersama dua rekannya memancing di sungai bersama sama.
"Namun saat korban MA ingin pindah spot memancing korban terpeleset dan terjatuh ke Sungai Semuong," ujar Edwar dikutip dari Lampungpro--jaringan Suara.com.
Kedua rekannya berusaha menolong namun karena lokasi tersebut sulit dan arus sungai yang sangat deras dan berbatu, sehingga tidak membuahkan hasil. Kemudian rekan rekan korban segera melaporkan kepada aparatur pekon dan Polsek Suoh.
Edwar Panjaitan mengatakan pihaknya bersama TNI, BPBD, dan warga saat ini sedang berupaya mencari korban yang hilang di Sungai Semuong.
“Kami Polsek Suoh, rekan rekan TNI, BPBD dan masyarakat bahu membahu melakukan pencarian korban. Kendalanya saat ini arus sungai tidak bersahabat karena curah hujan tinggi. Namun pencarian kita maksimalkan semoga korban dapat segera ditemukan," kata kapolsek.
Pihak Polsek juga menghimbau kepada masyarakat Suoh khususnya, agar tidak pergi ke sungai dulu. Pasalnya, curah hujan yang tidak menentu sehingga sewaktu waktu air sungai bisa meluap.
Baca Juga: Dendam, Paman dan Keponakan Kompak Habisi Nyawa Korban Lalu Dibuang di Bawah Jembatan
Berita Terkait
-
Dendam, Paman dan Keponakan Kompak Habisi Nyawa Korban Lalu Dibuang di Bawah Jembatan
-
Pelaku Pembunuhan di Pasar Liwa Ditangkap, Ini Motifnya
-
IRT Tewas Tersengat Listrik Perangkap Babi Hutan, 5 Orang Diperiksa Polres Lampung Barat
-
Jelang Panen Raya Kopi di Lampung Barat, Polisi Tingkatkan Pengamanan
-
IRT Tewas Tersengat Listrik Perangkap Babi Hutan di Perkebunan Kopi Lampung Barat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Cara Cek BLT Rp 900 Ribu Langsung dari HP Tanpa ke Kantor Pos Sudah Bisa Sekarang
-
Diskon Indomaret Akhir November: Harga Yogurt dan Sosis Turun, Banyak Produk Jadi Rp 3 Ribuan
-
Tri Wenita, AgenBRILink yang Membawa Layanan Perbankan Menyapa Warga Desa
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya