SuaraLampung.id - Balita berusia 2,5 tahun hilang terbawa arus drainase pada Senin (8/1/2024) sore di Perumahan Griya Kencana Raden Gunawan, Rajabasa, Bandar Lampung.
Warga sekitar bernama Usman (36) mengatakan, awalnya korban sedang bermain hujan-hujanan bersama ibunya di selokan.
"Jadi awalnya hanya hujan gerimis biasa saat bermain itu, tapi mendadak hujan deras dan air di selokan langsung naik sampai atas," kata Usman dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Ibu korban lalu berusaha untuk memegangi anaknya yang berusia empat tahun untuk pulang, namun anaknya yang berumur 2,5 tahun terpleset saat melemparkan baju ke selokan.
"Ibu korban sempat memegang tangan anaknya yang dua tahun itu, namun terbawa derasnya arus air di selokan," ujar Usman.
Hingga berita ini diturunkan, korban belum ditemukan. Sementara personil dari Basarnas dan BPBD Bandar Lampung dibantu masyarakat sekitar, masih berusaha mencari anak tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Cara Mengurutkan Pecahan dari yang Terkecil ke Terbesar, Dijamin Mudah
-
Memahami Sifat Komutatif, Asosiatif, dan Distributif dalam Operasi Hitung
-
Dari Davos, BRI Tegaskan Peluang Kolaborasi Fintech dan Perbankan di Indonesia
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Cara Menghitung Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai, Mudah Dipahami