SuaraLampung.id - Jasa ekspedisi JNT memiliki banyak peminat di Indonesia. Berikut daftar kantor JNT terdekat di Lampung beserta alamatnya.
JNT Express merupakan perusahaan yang bergerak di bidang ekspedisi. Perusahaan ini pertama kali berdiri di Indonesia pada 2015.
Seiring berjalannya waktu, JNT melengkapi layanan pengiriman barang dengan menghadirkan JNT Cargo pada 2021.
JNT menawarkan berbagai jenis pengiriman paket dengan tarif dan durasi tertentu seusai dengan pilihan pelanggan.
Baca Juga: Digelandang Polisi, Pelaku Pencabulan Mantan Pacar di Kantor JNT Kalideres hanya Diam bak Ayam Sayur
Anda yang membutuhkan jasa pengiriman cepat dan tepat, tak perlu khawatir karena JNT menyediakan layanan express. Hanya butuh 1-3 hari, paket akan sampai di tempat tujuan.
Kantor JNT Express tersebar di seluruh wilayah Tanah Air. Di Lampung, ada sejumlah kantor JNT yang bisa disambangi.
Menariknya, beberapa kantor JNE membuka layanan operasional selama 24 jam. Jadi, kapanpun Anda bisa mengirimkan barang atau paket.
Berikut daftar kantor JNT Express di Lampung yang buka 24 jam lengkap dengan alamatnya.
1. JNT Teuku Umar 1
Alamat: Jalan Teuku Umar No.50, Surabaya, Tanjung Karang Pusat, Surabaya, Kec. Kedaton, Kota Bandar Lampung, Lampung 35121
2. JNT Branch Bandar Lampung
Alamat: Jl. Alimudin Umar No.8, Campang Raya, Kec. Tanjungkarang Timur, Kota Bandar Lampung, Lampung 35122
3.JNT Kedondong
Alamat: Jl Raya, Ps. Baru, Kec. Kedondong, Kabupaten Pesawaran, Lampung 35368
4. JNT Ikan Tenggiri
Alamat: Jl. Ikan Tenggiri No.70, Pesawahan, Kec. Telukbetung Selatan, Kota Bandar Lampung, Lampung 35221
5. JNT Cargo
Alamat: Depan Paud ANDINI, Jl. Pulau Sebesi No.48, Sukarame, Bandar Lampung City, Lampung 35131
Demikian informasi mengenai JNT Express terdekat di Lampung untuk layanan ekspedisi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
Terkini
-
Arus Balik Lebaran 2025: KAI Tanjungkarang Catat Lonjakan Penumpang 20 Persen
-
Ponsel Pemudik Dirampas di Jalinsum Lampung Selatan, Modusnya Bikin Geram
-
Tiga Ratusan Ribu Lebih Pemudik Menyeberang ke Jawa di Puncak Arus Balik Lebaran 2025
-
Niat Cari Kerja di Lampung, Pria Asal Sumsel Malah Bobol Rumah dan Gondol Motor
-
Lebaran di Lampung: 61 Ribu Penumpang Padati Bandara Radin Inten II