"Tentunya saya merasa senang dan lumayan bisa menghemat tenaga untuk menghadapi pertandingan selanjutnya," pungkas Fadia.
Selain Apri/Fadia, empat wakil Indonesia lainnya juga lolos ke babak delapan besar turnamen kategori BWF Super 750 ini. Termasuk ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, yang akan saling bersaing merebut tiket semifinal.
Berikut formasi Skuat Merah Putih pada pertandingan hari Jumat yang mulai pukul 17.00 WIB:
Ganda putra
Baca Juga: Jadwal Denmark Open 2022 Hari Ini, 5 Wakil Indonesia Main di Perempat Final
1. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
2. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Lu Ching Yao/Yang Po Han (Taiwan)
Ganda Putri
1. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang)
Tunggal putra
1. Jonatan Christie vs Lee Zii Jia (Malaysia)
Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Denmark Open Jumat 21 Oktober 2022, Ada Jonatan Christie dan Minions
(ANTARA)
Berita Terkait
-
Langkah Terjal Dejan/Fadia di BAC 2025, Lawan Berat Menanti di Babak Awal
-
Pisah Lagi dari Fadia, Apriyani Rahayu Bakal Duet Bareng Rekan Baru
-
Swiss Open 2025 Day 2: Empat Wakil Indonesia Buru Tiket Menuju Babak Kedua
-
Apri/Fadia Ditarik dari Swiss Open 2025, Buntut Hasil Minor di Dua Turnamen
-
Apriyani/Fadia Batal Ikut Swiss Open, Performa Terakhir Jadi Sorotan
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
Dari Bankir Veteran ke Ketua PERBANAS, Berikut Perjalanan Karier Hery Gunardi
-
Buyback Saham Rp3 Triliun, Langkah Strategis BRI Jaga Keberlanjutan Kinerja
-
BRI Bantu UMKM Tien Cakes and Cookies Tembus Pasar Lebih Luas
-
Kecelakaan Maut di Lampung Tengah: Avanza Tabrak Motor, Pelajar Tewas
-
Bulog Lampung Buka Pintu untuk Gabah Petani Terdampak Bencana! Ini Syaratnya