SuaraLampung.id - Nilai ekspor komoditas migas dan non migas Provinsi Lampung pada 2021 menunjukkan tren positif mencapai 4,84 miliar dolar Amerika Serikat.
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung Endang Retno Sri Subiyandani menyatakan, nilai ekspor itu naik dibanding tahun sebelumnya yang nilainya sebesar 3,14 miliar USD.
Ia menyebutkan golongan barang utama ekspor Provinsi Lampung pada Agustus 2022 adalah lemak dan minyak hewan/nabati ; batu bara.
Kemudian, kopi, teh, rempah-rempah; ampas/sisa industri makanan; berbagai produk kimia; olahan dari buah-buahan/sayuran; bubur kayu/pulp; ikan dan udang; karet dan barang dari karet; serta gula dan kembang gula.
"Negara utama tujuan ekspor Provinsi Lampung adalah Italia, Amerika Serikat, India, Tiongkok, Belanda, Pakistan, Jepang, Korea Selatan, Spanyol, dan Selandia Baru," ujarnya.
Endang menambahkan peningkatan juga terjadi pada impor Provinsi Lampung, nilai impor pada tahun 2021 mencapai 2,22 miliar dolar sedangkan pada tahun 2020 mencapai 1,34 miliar dolar.
"Artinya terjadi peningkatan impor sebesar 0,87 miliar dolar," jelasnya.
Sepuluh golongan barang impor utama pada adalah ampas/sisa industri makanan; gula dan kembang gula ; binatang hidup; gandum-ganduman.
Kemudian ikan dan udang ; pupuk; besi dan baja; mesin-mesin/pesawat mekanik ; bahan kimia organik; serta garam, belerang, kapur. (ANTARA)
Baca Juga: Aura Kasih Ogah Pakai Dildo, Itu Bohongi Diri Sendiri
Berita Terkait
-
Aura Kasih Ogah Pakai Dildo, Itu Bohongi Diri Sendiri
-
Ada Aturan Penggunaan Baju Adat untuk Seragam Sekolah, Ini Tanggapan Disdikbud Bandar Lampung
-
Disnaker Lampung Bentuk Satgas Perlindungan Pekerja Migran Indonesia
-
Mobilisasi ASN dan Politik Uang Jadi Sorotan Bawaslu Bandar Lampung pada Pemilu 2024
-
LPEI Tingkatkan Kolaborasi Perkuat Ekosistem Ekspor Berkelanjutan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong
-
Dukung Pertumbuhan di Sektor Riil, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan untuk PT SSMS
-
Badan Informasi Geospasial Berikan Penghargaan Bhumandala Award 2025 Kepada Pemkot Metro