SuaraLampung.id - Artis Arie Untung poligami lagi ramai-ramainya diisukan melakukan pernikahan lagi alias melakukan poligami pada aistrinya. Isu tersebut pun menyebar di media sosial, hingga akhirnya ditanggapi oleh Arie Untung.
Dalam postingan yang dibuat pada Minggu (18/9/2022), Arie Untung melampirkan tangkapan layang tajuk berita yang mengabarkan dirinya poligami dari sang istri, Fenita Arie.
Dia mengungkapkan belum berani mengungkapkannya. Terlihat di jawaban yang diberikan Arie Untung memang bernarasi.
"Kenyataan kalau…. Duh Malu ngomongnya.. Belum berani ngasih taunya," kata Arie Untung.
Baca Juga: Pameran Kriya Nusa 2022, Deskranasda Lampung Tampilkan Kain Lawas Palepai Lampung dan Madu Aro
Namun ia memulainya dengan mengucapkan maaf pada istri dan keluarga istrinya.
"Permohonan maaf kepada istriku @fenitarie dan keluarga istriku, atas rahasia yang akhirnya terungkap," tulis Arie Untung sebagai narasi di media sosialnya.
"Permohonan maaf juga aku kirimkan untuk semua temen-temen dan followers sosmed yang sejauh ini sudah mempercayai aku yang semestinya bisa menjadi sosok yang bertanggung jawab," imbuhnya lagi.
Masih belum selesai, Arie Untung kemudian menyinggung kalau sejatinya sudah berusaha menutupi isu poligami ini.
"Sudah berusaha ditutup-tutupi namanya takdir mesti terbuka juga ya Qadarullah. Rahasia ditutup di Indonesia terbukanya malah dari guruku di Amerika, @imamshamsiali," tuturnya.
Baca Juga: Viral Peras Pengamen Angklung di Jalanan, Anggota Satpol PP Bandar Lampung Dipecat
Nah, setelah itu ia baru menegaskan jika dirinya belum berani menyampaikannya apalagi menunaikannya.
Berita Terkait
-
Fenita Arie Geram, Konten Rendang Willie Salim Dituding Rendahkan Warga Palembang
-
Apa Itu Pneumonia? Ini Gejala Penyakit yang Diidap Fenita Arie Sepulang dari Jepang
-
Sempat Dialami Barbie Hsu, Fenita Arie Kena Pneumonia Usai Liburan dari Jepang
-
Perjalanan Spiritual Sunu Matta, Tuai Pro Kontra gegara Dipanggil Ustaz tapi Tetap Bermusik
-
Sering Ijab Kabul di Sinetron, Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar Lupa Tanggal Pernikahan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik