SuaraLampung.id - Sosok Marissya Icha, sahabat almarhumah Vanessa Angel, dikabarkan dekat dengan salah satu keluarga Haji Faisal.
Sejak Vanessa Angel meninggal, Marissya Icha memang sering terlihat bersama keluarga Haji Faisal, mertua Vanessa.
Hingga muncul kabar Marissya Icha sedang dekat dengan kakak dari Fuji bernama Frans. Namun kini Frans dikabarkan dekat dengan Nathalie Holscher.
Di tengah isu tersebut, tiba-tiba Marissya Icha tampil dengan tidak biasa di mana ia tidak menggunakan hijab.
Baca Juga: 7 Kontroversi Jennifer Dunn, Dituding Lepas Hijab dan 3 Kali Terjerat Kasus Narkoba
"Hai gais jadi aku mau makan sama Marissya Icha," kata Marissya Icha dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.
Berdasarkan pantauan, penampilan Marissya Icha tersebut merupakan kolaborasi konten YouTube dengan Violenzia Jean.
Dalam konten tersebut, Marissya Icha bertukar peran dan penampilan dengan Violenzia Jean. Violenzia Jean berdandan ala Marissya Icha, begitu juga sebaliknya.
"Kayak bencong, Lucinta Luna," ujar Violenzia Jean mengusili Marissya Icha.
Alih-alih lepas hijab, Marissya Icha didandani dengan mengenakan wig atau rambut palsu sehingga terkesan seperti penampilan Violenzia Jean.
Baca Juga: Jennifer Dunn Tak Lagi Tampil Syar'i, Faisal Haris Unggah Foto Bareng Setelah Olah Raga
"Jadi, aku enggak tahu nanti orang bakal kayak gimana ke aku. Kita cobain aja," sambung Marissya Icha.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Adu Gaya Geni Faruk dan Ibu Aaliyah Massaid Saat Mitoni, Mana Favoritmu?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Tutorial Hijab ala Atalia Praratya Istri Ridwan Kamil, Gaya Kekinian Dijamin Kelihatan Awet Muda
-
5 Gaya Smart Casual dengan Kemeja ala Amelia Elle, Bisa Buat Ngantor!
-
Inspirasi OOTD Hijab! Ini 4 Mix and Match Celana Cutbray ala Zahra Humaira
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Lampung Gandeng Masyarakat Lawan Terorisme: Pendekatan Holistik Jadi Kunci
-
Korupsi Alkes RSUD Batin Mangunang Tanggamus: Mantan Direktur dan Kontraktor CT Scan Ditahan
-
Ilegal Fishing di Lampung Rugikan Negara 9,3 Miliar, Polisi Ungkap Modus Licik Libatkan Anak-anak
-
Rp100 Miliar untuk Sekolah Rakyat di Lampung, Dimana Lokasinya?
-
2 Desa di Lampung Barat Belum Teraliri Listrik, Parosil Temui Andi Arief