SuaraLampung.id - Rara Pawang Hujan mendapat tantangan dari Dokter Richard Lee untuk unjuk kebolehan merubah cuaca dalam waktu singkat.
Tantangan Dokter Richard Lee berawal dari cerita Rara yang bisa menghentikan hujan di area perusahaan batu bara dalam waktu kurang dari 15 menit.
Mendengar kehebatan Rara Pawang Hujan, Dokter Richard Lee lalu meminta Rara menunjukkan aksinya di studio podcast miliknya.
Rara menolak permintaan Dokter Richard Lee karena menurutnya menghentikan hujan harus memiliki tujuan tertentu.
"Jadi kita tidak boleh memainkan cuaca, menggeser-geser tanpa tujuan. Kalo ini kan saya tujuannya baik di tambang batu bara," kata Mbak Rara dalam tayangan pada Rabu (31/8/2022) dikutip dari Suara.com.
Dengan tujuan baik tersebut, hati Mbak Rara akan tersentuh sehingga bisa membantunya mengatur cuaca.
Tapi, Mbak Rara kemudian menanyakan harga saat Dokter Richard Lee terus memaksa memberikan pembuktian langsung.
"Ya bisa, tapi kan kembali lagi. Ngapain kita.. berani bayar berapa Dok?" tantang Mbak Rara.
"Berapa kamu mau? Saya paling suka kalo kayak gini," jawab Dokter Richard Lee.
Baca Juga: Rara Pawang Hujan Blak-Blakan Ingin Menikah Lagi Jika Rekening Mapan
Lokasi syuting podcast Dokter Richard Lee dan Mbak Rara saat itu sedang cerah.
"10 menit hujan, 500 juta," kata Dokter Richard Lee menantang.
Sayangnya Mbak Rara tetap menolak. Menurut dia, mengatur cuaca tidak bisa sembarangan dan butuh persiapan cukup panjang.
"Saya bukannya tidak mau uang dari Pak Dokter. Jadi ketika kita program satu hari minta cerah, itu harus continue. Jadi kalo Pak Dokter nantang saya ya besok," ujar Mbak Rara.
Bahkan Mbak Rara terang-terangan juga butuh melihat BMKG.
"Karena sebelum matahari terbit, saya akan minta cerah di batu bara, hujan di lokasi lain. Saya juga ngeliat BMKG juga," ujar Mbak Rara. (Neressa Prahastiwi)
Berita Terkait
-
dr Richard Lee Kena Sentil usai Tawarkan Oplas Payudara dengan Metode Baru: Jangan Bohongi Pasien
-
dr Richard Lee Ngaku Ateis sebelum Mualaf, Pendeta Gilbert Tetap Undang Isi Acara Gereja
-
Richard Lee Gigit Jari! Dokter Detektif Absen, Kasus di Polres Jaksel Jalan Terus
-
Ikut Terawang Nasib Rumah Tangga Ridwan Kamil, Rara Pawang Hujan: Saya Mohon Maaf
-
Dokter Detektif Absen Hadiri Mediasi, Kasus dengan Richard Lee di Polres Jaksel Berlanjut
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal