SuaraLampung.id - Kasus dugaan perselingkuhan oknum honorer Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Bandar Lampung inisial MS dan pegawai PLN Kalimantan Barat inisial RZ memasuki babak baru.
Terkini laporan BN, suami dari MS, sudah ditindaklanjuti oleh penyidik Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandar Lampung.
Bahkan kabar yang berkembang, kasus dugaan perzinaan yang dilaporkan BN sudah memasuki tahap penyidikan.
BN membenarkan kabar mengenai laporan dugaan perzinaan yang ia buat di Polresta Bandar Lampung sudah masuk tahap penyidikan.
Baca Juga: Hak Jawab Pemberitaan Oknum Honorer Disdik Digerebek Selingkuh dengan Pegawai PLN di Hotel Horison
Ini diketahui BN dari surat pemberitahuan hasil penyidikan yang dikirim penyidik kepada dirinya tertanggal 19 Juli 2022.
Dalam surat itu, kata BN, penyidik memberitahu bahwa laporan dugaan perzinaan telah dilakukan penyidikan dan ditemukan bukti permulaan yang cukup.
Dijelaskan dalam surat tersebut, telah dilakukan tindakan yakni pemeriksaan saksi saksi , melakukan penyitaan barang bukti dan gelar perkara.
"Benar saya telah menerima surat pemberitahuan perkara sudah naik ke tahap penyidikan. Terimakasih bapak polisi Reskrim Polresta Bandar Lampung unit PPA sudah profesional dan sudah presisi dalam menangani perkara laporan saya tersebut, ujar BN.
Sementara itu Kasat Reskrim Polresta Bandar Lampung Kompol Denis Arya Putra belum bisa dikonfirmasi mengenai hal ini.
Saat dihubungi jurnalis Suaralampung.id, Denis belum memberikan jawaban perihal konfirmasi kasus dugaan perzinaan tersebut.
Berita Terkait
-
7 Fakta Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri Pakai Pasal Ini
-
Profil-Kekayaan 3 Hakim yang Vonis Paula Verhoeven Selingkuh: Kini Dilaporkan ke KY
-
Hotman Paris Kuliti Kejanggalan Paula Verhoeven yang Terbukti Selingkuh: 38 Tahun Jadi Pengacara...
-
Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana, Atalia Praratya Tulis Pesan Haru: 27 Tahun Menikah...
-
Dilaporkan Ridwan Kamil ke Polisi, Lisa Mariana Curhat Bawa-Bawa Ustaz Ini
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal