SuaraLampung.id - Redaksi Suaralampung.id menerima surat hak jawab dari saudara M Reza Pratama, terkait pemberitaan Suaralampung.id yang berjudul "Oknum Honorer Disdik Bandar Lampung Digerebek Selingkuh dengan Pegawai PLN di Hotel Horison" yang tayang pada 14 Juli 2022.
Surat hak jawab saudara M Reza Pratama kami muat karena berdasarkan ketentuan Pasal 5 ayat (2) dan (3) UU No. 40/1999 mewajibkan pers melayani Hak Jawab dan hak koreksi.
Berikut beberapa poin hak jawab Saudara M Reza Pratama yang mengklarifikasi pemberitaan berjudul Oknum Honorer Disdik Bandar Lampung Digerebek Selingkuh dengan Pegawai PLN di Hotel Horison.
1. M Reza Pratama menilai pemberitaan itu tidak memiliki kebenaran atas keseluruhan isinya dan tidak didasarkan fakta yang sesungguhnya terjadi.
Baca Juga: Komentar Putri Anne di Postingan Instagram Arya Saloka Jadi Sorotan Warganet
2. Pemberitaan yang benar adalah sesuai dengan pernyataan Marcom Hotel Horison Yesi Yunaini yang isinya membantah adanya penggerebekan.
3. Menurut Saudara Reza Pratama pascapenyelidikan, dirinya dan wanita inisial MS tidak ditahan melainkan dikembalikan ke orang tua masing-masing.
4. Menurut Reza Pratama masalah ini tidak ada sangkut pautnya dengan instansi tempat dia bekerja di PT PLN (Persero) UP3B dan PLN UIW Kalbar melainkan murni masalah pribadi BN dan MS sebagai suami istri.
Itulah sejumlah isi hak jawab saudara M Reza Pratama yang kami muat sebagai bentuk keberimbangan informasi atas berita yang telah kami tayangkan sebelumnya.
Baca Juga: Elon Musk Curhat di Twitter Keluhkan Berita Perselingkuhannya
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
-
Paula Verhoeven Nangis vs Baim Wong Semringah usai Sidang Cerai: Lega Sudah Umbar Bukti Selingkuh?
-
Semringah Usai Serahkan Bukti Pemicu Perceraian ke Hakim, Baim Wong: Saya Nunggu Banget Hari Ini
-
Viral, Anak Bongkar Aib Ayah Kandung yang Ternyata Anggota DPRD Bogor, Diduga Selingkuh Bertahun-tahun
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wahdi Melaju Tanpa Qomaru, Status Terpidana Jegal Cawawali Metro
-
Lampung Perkuat Mitigasi Bencana Tsunami di Pulau-Pulau Terluar
-
Peta TPS Rawan Pilkada Bandar Lampung 2024, Potensi Intimidasi Hingga Bencana
-
Miris! Jual Manusia ke Luar Negeri, Sindikat TPPO di Lampung Incar PSK & TKI
-
Pencalonan Wahdi-Qomaru Dibatalkan KPU Metro, PDIP Gugat ke MA