SuaraLampung.id - Rezky Adhitya akhirnya buka suara mengenai kasusnya dengan Wenny Ariani yang sudah diputuskan pengadilan terkait status hukum anak bernama Naira Kaemita Sasmita alias Kekey.
Pengadilan Tinggi Banten memutuskan Rezky Adhitya adalah ayah biologis dari Kekey, anak Wenny Ariani.
Setelah lama bungkam, Rezky Adhitya akhirnya buka suara mengenai masalah Kekey dan Wenny Ariani.
Lewat YouTube Ciki Citra Rezky, Rezky Adhitya memberikan klarifikasinya mengenai status Kekey sebagai anaknya.
Dalam penyampaian klarifikasi itu, Rezky Adhitya didampingi sang istri Citra Kirana dan pengacaranya.
Terlihat Ciki memegang erat tangan Rezky selama sang suami memberikan klarifikasi.
Setelah putusan di PN Banten memenangkan dirinya, Rezky mengatakan, melalui pengacaranya berkoordinasi dengan pihak penggugat dalam hal ini Wenny Ariani.
"Yang menyampaikan bahwa saya bersedia tes DNA dengan Naira ini semua saya lakukan atas dasar kemanusiaan," ujar Rezky Adhitya.
Selain itu, kata dia tes DNA ini juga untuk memutus keraguan dirinya atas status hukum dengan Naira. Namun tes DNA ini tidak jadi dilakukan karena ada permintaan lain dari Wenny Ariani.
Baca Juga: Wenny Ariani Ceritakan Awal Mula Bertemu Rezky Aditya: Dari Dulu Sudah Yakin Siapa Ayah Anaknya
Jika nantinya hasil tes DNA menyatakan Rezky adalah ayah biologis Naira, Rezky mengaku siap bertanggung jawab terhadap Naira.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Buka Suara: Ungkap Hubungannya dengan Ridwan Kamil yang Disebut 'Pacaran'
-
Prosedur Tes DNA, Diminta Lisa Mariana untuk Buktikan Status Anak
-
Berapa Biaya Tes DNA? Lisa Mariana Mengaku Siap, Tapi Ngotot Nunggu Ridwan Kamil
-
Denise Chariesta Cibir Lisa Mariana yang Ngemis Uang ke Ridwan Kamil: Jadi Cewek Harusnya Bisa Kerja
-
Denise Chariesta Sebut Lisa Mariana Tak Punya Harga Diri Minta Ridwan Kamil Tes DNA: Gue Jijik
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal