Di lokasi itu banyak polisi. Polisi menanyakan apa yang terjadi dengan Thomas. Namun kata Armand, mereka bingung menjelaskan ke polisi karena putau saat itu adalah narkoba jenis baru yang polisi belum mengenalnya.
Armand dkk hanya mengatakan Thomas sedang sakit. Tak lama kemudian, datang orang membawa putau diberikan ke Thomas.
"Polisi juga ga tau, makenya (putau) di depan polisi. Polisi juga ini obatnya. Polisi ya kasian kasian. Jadi disangka obat emang barang baru," ujar Armand Maulana.
Karena Thomas terkapar sementara konser harus berjalan, akhirnya dipilihlah Opet, kru GIGI, untuk menggantikan Thomas sebagai bassist.
Baca Juga: Armand Maulana Bongkar Alasan Pakai Kacamata Bolong, Desta: Kayak Tuyul
Opet adalah kru Thomas yang memang belajar bass dari Thomas dan tahu semua lagu GIGI. Akhirnya Opet bermain menggantikan Thomas dengan bersembunyi di belakang amplifier Thomas.
Setelah dua lagu, Thomas kembali segar karena sudah menggunakan putau. Konser berjalan lancar.
"Gua di situ marah, marah banget. Dari situ dia ketauan," ucap Armand Maulana.
Berita Terkait
-
Giginya Dicabut Tanpa Anastesi, Seorang Wanita Nekat Lompat dari Atap Rumah Sakit
-
Sambut Hari Raya Idul Fitri, Ini Lirik Lagu "Selamat Hari Lebaran" dari GIGI
-
Armand Maulana Ungkap Kisah Di Balik Terbentuknya VISI, Ada Kontribusi Vina Panduwinata
-
Armand Maulana Klarifikasi Soal Kesalahpahaman Gugatan 29 Musisi ke MK Terkait UU Hak Cipta: Aneh-Aneh Aja!
-
Penampilan Baru Selvi Ananda Pakai Kawat Gigi Jadi Perbincangan
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Tragedi Pantai Umbar Tanggamus: Ayah Hanyut Ditemukan Meninggal, Anak Selamat dari Maut
-
Strategi Polisi Antisipasi Kemacetan pada Arus Milir di Pelabuhan Bakauheni
-
Pesta Sekura Cakak Buah: Tradisi Unik Lampung Barat di Momen Lebaran Idul Fitri
-
Mudik Motor Makin Lancar! Dermaga Khusus & Skema TBB Disiapkan di Bakauheni
-
Kronologi Begal Motor di Lampung Tengah: Korban Kehabisan Bensin, Dibuntuti, Ditodong